Pentingnya Membangun Komunikasi dalam Layanan Perpustakaan

Suratmi, Isti (2021) Pentingnya Membangun Komunikasi dalam Layanan Perpustakaan. -.

[img] Text
Komunikasi pemustaka_ISTI.pdf

Download (135kB)

Abstract

Salah satu tugas perpustakaan adalah memberikan pelayanan informasi kepada masyarakat pemustakanya. Dalam proses layanan tersebut melibatkan beberapa pihak seperti pustakawan dengan pemustaka. Interaksi antara pustakawan dengan pemustaka bisa disebut sebagai proses komunikasi. Pustakawan berperan sebagai komunikator, sedangkan pemustaka merupakan komunikan. Sementara pesan yang disampaikan berupa informasi yang dibutuhkan pemusta. Setelah terjadi proses komunikasi tentu ada efek yang terjadi. Apakah pemusta merasa puas dengan informasi yang diterima atau tidak. Agar informasi yang disampaikan maupun yang diterima dapat berjalan seperti yang diinginkan tentunya membutuhkan komunikasi yang efektif. Di sinilah letak pentingnya membangun komunikasi antara pustakawan dengan pemustaka.

Item Type: Article
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Suratmi, IstiNIP. 197904092001122001
Uncontrolled Keywords: komunikasi, layanan perpustakaan, pustakawan, pemustaka
Subjects: Karya Ilmiah Pustakawan
Divisions: Repository ISI Yogyakarta
Depositing User: isti IS suratmi
Date Deposited: 07 Jan 2022 22:49
Last Modified: 17 Feb 2022 08:25
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/10407

Actions (login required)

View Item View Item