Sosioestetik: Patung Ruang Publik Kawasan Hunian Masyarakat Urban

Suastiwi Triatmodjo, - and Gustiyan Rachmadi, - and Gustami S.P, - (2015) Sosioestetik: Patung Ruang Publik Kawasan Hunian Masyarakat Urban. Panggung, 25 (1). pp. 81-90. ISSN 0854-3429

[img]
Preview
Text
B4 panggung.PDF

Download (3MB) | Preview

Abstract

Permasalah pokok penelitian ini, bagaimana patung ruang publik di kawasan masyarakat urban dapat bermakna secara estetik dengan memperhatikan aspek harmoni secara sosial, pragmatis, ekonomis, edukasi dan rekreasi. Sehingga patung ruang publik ini memiliki fungsi integratif bagi pengembang dunia usaha property maupun masyarakat penggunanya. Penelitian penciptaan karya seni ini, menawarkan konsep pengembangan dalam merekonstruksi pemaknaan patung ruang publik yang berbasis pada keindahan lingkungan sosial kawasan hunian masyarakat urban. Kehadiran konsep yang tidak berhenti pada pemahaman keindahan secara visual saja, melainkan estetis secara sosial. Penelitian ini bertujuan menemukan dan menghasilkan model proses kreatif penciptaan karya seni patung ruang publik yang reliable, komprehensif dan holistik sesuai dengan teks dan konteksnya. Metode kajian Sosioestetik ini melalui beberapa tahapan: (1) Eksplorasi (2) Eksperimentasi dan Improvisasi, (3) lluminasi, (4) Presentasi dan (5) Evaluasi. Yang mencakup di dalamnya: ide, peroses penciptaan dan bentuk penyajian. Gagasan serta konsep yang direduksi dari peristiwa pendukung yang menyertai, dituangkan dalam proses visual dan direpresentasikan dalam bentuk patung ruang publik di kawasan komplek perumahan SSP Bandung. Konstruksi proses kreatif penciptaan seni patung ruang publik ini diharapkan dapat mewakili sebagai salah satu model aplikasi esetika-sosial.

Item Type: Article
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Suastiwi Triatmodjo, -stw_triat@yahoo.com
Gustiyan Rachmadi, -UNSPECIFIED
Gustami S.P, -UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: sosioestetik, patung ruang publik, kawasan hunian, masyarakat urban
Subjects: Disain > Disain Interior
Disain > Disain Komunikasi Visual
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Interior
Depositing User: Agustiawan Agustiawan
Date Deposited: 09 Mar 2017 05:31
Last Modified: 09 Mar 2017 05:31
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/1295

Actions (login required)

View Item View Item