Perancangan Buku Ilustrasi Cerita Rakyat Asal Mula Gunung Merapi

Rahmanto, Bagas (2022) Perancangan Buku Ilustrasi Cerita Rakyat Asal Mula Gunung Merapi. Skripsi thesis, ISI Yogyakarta.

[img] Text
BAGAS RAHMANTO_2022_BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAGAS RAHMANTO_2022_BAB V.pdf

Download (191kB)
[img] Text
BAGAS RAHMANTO_2022_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB) | Request a copy
[img] Image
BAGAS RAHMANTO_2022_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Image
KARYA BUKU ILUSTRASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (29MB) | Request a copy
[img] Text
BAGAS RAHMANTO_2022_NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (969kB)
[img] Text
BAGAS RAHMANTO_2022_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Gunung Merapi merupakan salah satu gunung aktif di Indonesia yang memiliki daya tariknya tersendiri. Bagi kaum muda, mulai dari daya tarik pariwisata hingga studi penelitian yang menyenangkan merupakan hal-hal yang sayang untuk dilewatkan. Akan tetapi, ketenaran Gunung Merapi dikalangan kaum muda tersebut tidak dibarengi dengan daya tarik terhadap kisah dibalik terbentuknya gunung. Kisah tentang bagaimana Gunung Merapi terbentuk, yang disampaikan dari masa ke masa, saat ini mulai dilupakan. Permasalahan tersebut muncul bukan tanpa alasan. Minimnya pembahasan mengenai cerita rakyat tersebut serta pengarispan yang kaku membuat kaum muda tidak tertarik untuk mengetahuinya. Tujuan utama perancangan ini adalah untuk menghasilkan media komunikasi visual yang dapat menjawab permasalahan tersebut. Perancangan ini merupakan sebuah buku ilustrasi cerita rakyat yang menyajikan kisah dibalik terbentuknya Gunung Merapi dalam bentuk ilustrasi yang lebih luwes serta penggunaan kelimat penyampain yang singkat padat dan jelas. Metode perancangan yang dipakai dalam perancangan ini adalah metode 5W+1H. Proses perancangan buku dilakukan dengan cara observasi literatur fisik maupun digital. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kaum pra-remaja membutuhkan media yang kreatif dan informatif agar tertarik dan mau mengetahui serta ikut melestarikan cerita rakyat asal mula Gunung Merapi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Rahmanto, Bagasnim1512378024
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorMaharsi, Indiranidn0009097204
ContributorPrimayudi, Kadeknidn0014068106
Department: KODEPRODI90241#DESAIN KOMUNIKASI VISUAL
Uncontrolled Keywords: Cerita Rakyat, Gunung Merapi, Buku Ilustrasi
Subjects: Disain > Disain Komunikasi Visual
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Komunikasi Visual
Depositing User: Bagas Rahmanto
Date Deposited: 13 Dec 2022 00:46
Last Modified: 13 Dec 2022 00:50
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/13053

Actions (login required)

View Item View Item