Nilai-Nilai Edukatif Musik Makaaruyen Bagi Kehidupan Masyarakat Minahasa

Eunike Rewah, Priskila (2012) Nilai-Nilai Edukatif Musik Makaaruyen Bagi Kehidupan Masyarakat Minahasa. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (6MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (25MB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Makaaruyen merupakan salah satu seni musik yang berasal dari suku Minahasa. Lahir dan berkembang dari kehidupan masyarakat dengan memiliki nilai-nilai pendidikan moral yang mempengaruhi kehidupan suku Minahasa. Nilai-nilai pendidikan bisa kita telaah dari lirik lagu Makaaruyen. Seiring dengan perkambangan zaman yang mempengaruhi popularitas musik Makarauyen, terjadi perbedaan antara kehidupan masyarakat masa lampau dengan masa sekarang. Hal ini dipastikan akan mempengaruhi keadaan di masa depan, baik dari sisi Makarauyen maupun dari sisi kahidupan masyarakat Minahasa. Karena memang pada dasarnya keduanya tidak bisa dipisahkan satu dengan yang lain. penelitian ini menggunakan metode yang bersifat deskriptif analitik dengan data-data kualitatif. Karya tuulis ini bertujuan untuk menggali nilai-nilai yang terdapat dalam musik makarauyen dan diharapkan berguna khusunya dalam musik tradisi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Eunike Rewah, Priskilanim0811206013
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorSusilo, Y. Edhinidn0018095402
ContributorTyasrinestu, Fortunatanidn0023107201
Department: KODEPRODI91221#SENI MUSIK
Uncontrolled Keywords: musik, Makarauyen, Minahasa, pendidikan
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik
Depositing User: sugeng SW wahyuntini
Date Deposited: 30 Oct 2023 14:15
Last Modified: 30 Oct 2023 14:15
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/15447

Actions (login required)

View Item View Item