Perancangan Interior Gedung Field Research Center (FRC) Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada Di Kulon Progo

Editya Humaira, Indria (2024) Perancangan Interior Gedung Field Research Center (FRC) Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada Di Kulon Progo. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Indria Editya Humaira_2023_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB) | Request a copy
[img] Text
Indria Editya Humaira_2023_BAB I.pdf

Download (988kB)
[img] Text
Indria Editya Humaira_2023_BAB PENUTUP.pdf

Download (309kB)
[img] Text
Indria Editya Humaira_2023_NASKAH PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Indria Editya Humaira_2023_PERNYATAAN PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf

Download (179kB)
[img] Video
sh: 1: /usr/bin/youtube-dl: not found

Download (0B)
Official URL: https://youtu.be/xUbNDmz19Io?si=wzOPPesRjx1oouH1

Abstract

Perguruan tinggi di Indonesia banyak yang memiliki fasilitas cukup bagus untuk penelitian, namun produktivitas penelitian di negeri ini masih tergolong rendah. Hal itu salah satunya disebabkan oleh budaya kerja yang kurang baik. Budaya kerja peneliti di Indonesia dinilai tak seproduktif peneliti di negara lain. Sistem kerja itulah yang perlu dibenahi terlebih dahulu. Field Research Center milik Sekolah Vokasi UGM merupakan salah satu gedung baru yang didirikan untuk keperluan riset dan pengembangan inovasi. Gedung ini baru diserahterimakan pada tahun 2021 lalu. Untuk itu perlunya merancang interior Gedung Field Research Center SV UGM untuk mendukung berbagai aktivitas dan kerjasama yang terjadi agar lebih efisien dan mampu meningkatkan produktivitas pengguna agar dapat dimanfaatkan secara maksimal. Metode yang digunakan dalam perancangan ini adalah metode DT-DI oleh Suastiwi Triatmodjo, yakni Model Design Thinking untuk pembelajaran Desain Interior. Dalam metode ini ada lima tahapan proses desain, yakni Empati, Pemastian, Ideasi, Prototipe, dan Tes – Evaluasi. Perancangan interior ini mengangkat tema efisiensi energi yang bertujuan agar pengguna ruang dapat mencapai suatu tujuan secara optimal dengan sumber daya yang minimal. Hasil perancangan diharapkan mampun meningkatkan produktivitas pengguna ruang. Penerapan tema diimplementasikan pada organisasi ruang, tata letak dan pemilihan furniture, sistem pencahayaan dan penghawaan ruang, pemilihan material, dan skema warna.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Editya Humaira, Indrianim1912230023
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorDwi Nugroho, Martinonidn0015037702
ContributorWishnu Aji, Artbanunidn0013077402
Department: KODEPRODI90221#DESAIN INTERIOR
Uncontrolled Keywords: Field Research Center, Universitas Gadjah Mada, Efisiensi Energi
Subjects: Disain > Disain Interior
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Interior
Depositing User: Indria Editya Humaira
Date Deposited: 07 Feb 2024 01:01
Last Modified: 07 Feb 2024 01:01
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/16368

Actions (login required)

View Item View Item