Visualisasi Cumi-cumi dalam Karya Kriya Kayu

Nialis Novianto, Alfian (2008) Visualisasi Cumi-cumi dalam Karya Kriya Kayu. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (6MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id/

Abstract

Dalam tugas akhir ini bertujuan memberikan wama-wama baru dalarn perkembangan terhadap kriya kayu sebagai salah satu karya seni. Dalam penuangan karya seni ini penulis berusaha menciptakan karya tiga dimensi yang berusaha lepas dari kriya fungsional dengan mengedepankan nilai-nilai estetis. Metode dalam peciptaan terutama bahan, penulis memakai bahan dari kayu jati dan proses perwujudan dari karya ini dengan tehnik ukir. Hasil yang dibuat adalah karya tiga dimensi dengan obyek cumi-cumi. Dalam binatang cumi-cumi memilki sifat yang menakjubkan. Hal inilah yang mampu menimbulkan daya tarik bagi penulis untuk mengekspresikan ke dalam karya seni, menyesuaikan pada penguasaan tehnik. Memilih bentuk cumi-cumi dideformasi dengan mengubah bentuk atau menyederh.anakan dari bentuk aslinya, maka akan lebih mudah untuk memvisualisasi ke dalam karya seni kriya kayu. Tampilan ide-ide dalam bentuk tiga dirnensi non fungsional ini merupakan karya kriya kayu ekspresionis yang diharapkan dapat diterima di masyarakat, dan menjadi wacana dalam mendorong perkembangan karya kriya di masa mendatang. Karya Tugas Akhir ini didesain sebagai sebuah benda seni tiga dirnensi dengan menampilkan keindahan tersendiri pada tampila obyek utama cumi-cumi dan elemen pendukungnya yaitu batu karang dan rumput laut. Maka obyek utama dan pendukungnya merupakan satu kesatuan yang akan memperkuat nilai obyek tersebut.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Nialis Novianto, Alfiannim0311277022
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorAndono, Andononidn0002065606
ContributorSumino, Suminonidn0015066706
Department: KODEPRODI90211#KRIYA SENI
Uncontrolled Keywords: Visualisasi , Cumi-cumi, Karya Kriya Kayu
Subjects: Kriya > Kriya Kayu
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Kriya > Kriya Kayu
Depositing User: samiyati SM samiyati
Date Deposited: 22 Aug 2024 01:00
Last Modified: 22 Aug 2024 01:00
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18463

Actions (login required)

View Item View Item