Prasetyo, Agus (2005) Kriminal Sebagai Ide Penciptaan Karya Seni Grafis. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (23MB) | Request a copy |
|
Text
BAB I.pdf Download (4MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (1MB) |
Abstract
Aksi-aksi kriminal akhir-akhir ini meningkat sebagaimana yang kita lihat di televisi, radio dan koran-koran. Hal inilah yang menarik bagi penulis untuk menuangkannya ke dalam seni grafis. Penulis menggunakan teknik cetak dalam, yaitu etsa dan aquatint. Teknik intaglio dipilih karena dengan haeil tekanan mesin cetak yang digunakan akan mampu menghasilkan garis-garis yang lembut, selain itu efek-efek cetakan yang bernuansa abu-abu akan mendukung bentuk fantasi yang diciptakan. Apa yang ada di benak kita Ketika mendengar kata ‘kriminal’?. Pembunuhan, perampokan, penodongan, pencurian, penculikan, perkosaan dan masih banyak lagi jenisnya. memang sejak dulu kriminal sudah ada tapi kurang dikupas secara tuntas. Sekarang hamper semua media massa, televisi, radio, internet,dan alat teknologi lainnya berlomba mengupas tentang aksi-aksi kriminal. Sebagai contoh sebuah stasiun televisi menayangakn acara tentang criminal amaka televisi lainnya mulai membuat acara yang sama. Sampai saat ini kita dapat bmelihat berita criminal setiap harinya sepertiu Parroli, Buser, Srgap, Tangkap, Jejak kasus, Lacak dan masih banyal lagi lainnya. Aksi-aksi criminal tidak hanya terjadi di kota-kora besar tetapi juga di daerah-daerah terpencil.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90201#SENI MURNI | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kriminal,Ide Penciptaan,Seni Grafis | |||||||||
Subjects: | Seni Murni > Seni Grafis | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Grafis | |||||||||
Depositing User: | FL Agung Hartono | |||||||||
Date Deposited: | 23 Aug 2024 04:24 | |||||||||
Last Modified: | 30 Aug 2024 07:21 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18607 |
Actions (login required)
View Item |