Kurnia Wijaya, Yoga (2025) Relief Grup Hip-Hop Heshyo pada Karya Kriya Logam. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
![]() |
Text
YOGA KURNIA WIJAYA_2025_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
![]() |
Text
YOGA KURNIA WIJAYA_2025_BAB I.pdf Download (943kB) |
![]() |
Text
YOGA KURNIA WIJAYA_2025_BAB V.pdf Download (357kB) |
![]() |
Text
YOGA KURNIA WIJAYA_2025_LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (735kB) | Request a copy |
![]() |
Text
Yoga Kurnia Wijaya_2025_PERNYATAAN PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf Restricted to Repository staff only Download (113kB) | Request a copy |
Abstract
Grup Hip-hop Heshyo merupakan salah satu grup hip-hop yang ada di Yogyakarta. Personil grup Hip-hop Heshyo ini adalah anak ISI Yogyakarta inilah yang menjadi referensi dalam menciptakan kriya logam dengan bentuk cembung cekung relief, menggambarkan personil grup Hip-hop Heshyo yang sedang tampil di atas panggung. Motif tersebut disusun sedemikian rupa hingga tercapai karya logam dengan teknik pahat dengan tema relief grup hip-hop heshyo. Karya ini menggambarkan semangat personil Grup Hip-hop Heshyo. Melalui karya ini pembaca dan penikmat karya dapat memiliki pikiran positif tentang grup hip-hop heshyo. Metode pendekatan yang digunakan adalah pendekatan estetika dari Dharsono Sony Kartika dan Metode Penciptaan dari Gustami. Pada proses perwujudan karya metode pendekatan estetika digunakan dari awal pembuatan sketsa, kemudian pemilihan motif sebagai pokok utama dengan berdasarkan pertimbangan estetika dan maknanya. Metode penciptaan digunakan untuk mempertimbangkan pemilihan bahan, ukuran yang tepat dan akhirnya menimbulkan kesan di setiap karyanya. Proses perwujudan menggunakan bahan kuningan dengan teknik pahat, warna yang di gunakan dalam pembuatan karya ini yaitu dengan cairan kimia SN untuk memberikan warna gelap agar objek terkesan timbul. Finishing yang di aplikasikan pada karya adalah cat coating. Hasil akhir dari penciptaan ini adalah 5 karya relief tatah logam dengan ukuran yang berbeda-beda. Karya logam ini berjudul (1) Ngadeg Jejeg 100cm x 65cm (2) Kemaki 55cm x 40cm (3) Wani Tampil 25cm x 30cm (4) Bacut Lahir Lanang 25cm x 30cm (5) Respati (ngresepke ati) 25cm x 30cm. Karya ini mempunyai warna yang masih mempertahankan warna dari kuning logam kuningannya tersendiri agar lebih elegan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90211#KRIYA | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Logam, Pahat Logam, Grup Hip-Hop Heshyo | |||||||||
Subjects: | Kriya > Kriya Logam | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Kriya > Kriya Logam | |||||||||
Depositing User: | Yoga kurnia wijaya | |||||||||
Date Deposited: | 14 Feb 2025 08:01 | |||||||||
Last Modified: | 14 Feb 2025 08:01 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/19547 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |