Fungsi Jathilan Turonggo Kedhung Mataram bagi Pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul

Danis Wulan Syafitri, 1311459011 (2017) Fungsi Jathilan Turonggo Kedhung Mataram bagi Pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (7MB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (796kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Other (VIDEO)
VIDEO.rar
Restricted to Repository staff only

Download (1GB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
JURNAL.pdf

Download (4MB) | Preview
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengungkapkan apa saja Fungsi jathilan Turonggo kedhung Mataram bagi pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul. Tehnik pengumpulan data yang di gunakan adalah observasi, wawancara,studi pustaka dokumentasi. Observasi dilakukan dengan cara pengamatan secara langsung terhadap objek yang akan di teliti, wawancara dilakukan secara teratur sehingga data yang diperoleh dapat memberikan sebuah informasi yang benar dan akurat, studi pustaka dilakukan untuk mendapatkan sumber-sumber yang tertulis berupa buku-buku yang berkaitan langsung maupun tidak langsung dengan topik penelitian dan dokumentasi dilakukan dengan cara mengumpulkan data melalui bentuk video maupun foto. Hasil penelitian menunjukan bahwa, fungsi jathilan Turonggo Kedhung Mataram bagi pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul adalah hubungan sosial yang tinggi antar pemuda dan masyarakat. hal ini karena rasa kebersamaan yang terjadi dari setiap proses persiapan hingga pementasanya sehingga dari hubungan sosial tersebut rasa kekeluargaan dan kekerabatan antar pemuda dapat terjalin dengan erat. Hubungan sosial pemuda dapat terlihat dari rasa kebersamaan dalam menyiapkan persiapan pentas seperti kostum serta dapat terlihat pula dari kebersamaan ketika proses latihan sebelum pementasan. Selain itu keberadaan jathilan Turonggo Kedhung Mataram bagi Pemuda Dusun Ngaglik dapat menjadi sarana untuk ekpresi pemuda. oleh karenanya kehadiran jathilan Turonggo Kedhung Mataram dapat menjalin rasa kebersamaan, tenggang rasa, kerukunan serta sebagai media ekpresi pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul. Kata Kunci: Fungsi, Pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul,Jathilan Turonggo Kedhung Mataram

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM
Danis Wulan Syafitri, 1311459011UNSPECIFIED
Department: UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta
Additional Information : Supadma; Y. Surojo
Uncontrolled Keywords: Fungsi, Pemuda Dusun Ngaglik Pendowoharjo Sewon Bantul, Jathilan Turonggo Kedhung Mataram
Subjects: Tari > Pengkajian Tari
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Tari > Seni Tari (Pengkajian)
Depositing User: samiyati SM samiyati
Date Deposited: 12 Dec 2017 06:51
Last Modified: 12 Dec 2017 06:51
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/2755

Actions (login required)

View Item View Item