Sathotho, Surya Farid (2011) Perlawanan Perempuan Teguh Pendirian dalam Tiga Cerita Rakyat Di Jawa (Kajian Sosiologis dan Feminisme Terhadap Cerita Rakyat Sebagai Naskah Lisan). Project Report. Lembaga Penelitian ISI Yogyakarta, Yogyakarta.
Text
Bab 1.pdf Download (1MB) |
|
Text
Bab 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (395kB) | Request a copy |
|
Text
Bab 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
bab 4.pdf Download (251kB) |
Abstract
Penelitian ini bermaksud untuk melihat adanya perlawanan tokoh perempuan dalam tiga cerita rakyat di Jawa. Cerita tersebut adalah Rara Mendut (RM), Rara Jonggrang (RJ), dan Sri Tanjung (ST). Ketiga tokoh perempuan dalam cerita rakyat tersebut mengalami ketimpangan gender yang disebabkan adanya stereotyping, sub-ordinasi, beban ganda, dan kekerasan terhadap perempuan. Secara sosiologis, ketimpangan gender dapat dilihat sebagai basil konstruksi sosial yang melingkupi perempuan. Perlawanan terhadap konstruksi sosial tersebut membawa perempuan dalam perjuangan yang harus berhadapan dengan masyarakat yang didominasi oleh laki-laki. Pada RM, RJ,dan ST, perlawanan perempuan dinyatakan dengan matinya tokoh utama perempuan. Kematian tersebut bukan merupakan pertanda kekalahan perempuan, tetapi lebih pada pemyataan bahwa perempuan meiliki hak penuh terhadap tubuh dan jiwanya.
Item Type: | Monograph (Project Report) | ||||
---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||
Department: | KODEPRODI91251#SENI TEATER | ||||
Uncontrolled Keywords: | perlawanan, ketimpangan gender, konstruksi sosial | ||||
Subjects: | Teater > Penciptaan (penyutradaraan, penataan artistik, penulisan naskah,pemeranan) | ||||
Divisions: | Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Teater | ||||
Depositing User: | isti IS suratmi | ||||
Date Deposited: | 12 Sep 2019 02:49 | ||||
Last Modified: | 13 Sep 2019 08:24 | ||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/4793 |
Actions (login required)
View Item |