Mutmainah, Nur (2019) Gending Madyaratri Laras Slendro Pathet Sanga Kendhangan Candra Versi Ki Suhardi: Kajian Garap Karawitan. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
Bab I.pdf Download (1MB) |
|
Text
Bab IV.pdf Download (246kB) |
|
Text
JURNAL - Nur Mutmainah -1510551012.pdf Download (530kB) |
|
Text
SKRIPSI - Nur Mutmainah.pdf Restricted to Repository staff only Download (17MB) | Request a copy |
Abstract
Madyaratri adalah salah satu gending gaya Yogyakarta yang berlaras slendro pathet sanga. Semula, gending tersebut, hanya dimainkan sesuai dengan pathet yang tertera pada judulnya. Saat ini, kreativitas pada garapnya telah mengalami perkembangan. Ada beberapa bagian tertentu yang dapat digarap dengan menggunakan pathet manyura. Penafsiran garap gending tersebut, tidak lepas dari sosok seorang seniman penggarapnya yaitu Ki Suhardi. Adanya garap di luar pathet sanga menjadikan gending tersebut memiliki kelebihan. Alternatif garap tersebut, menjadikan Madyaratri menjadi salah satu gending yang populer. Penelitian ini difokuskan pada kajian musikal yang dibahas melalui garap pada ricikan dan sindhenannya. Adapun metode yang digunakan adalah deskriptif analitis, sedang pengumpulan data ditempuh melalui wawancara kepada beberapa pelaku seni sebagai narasumber yang berkaitan langsung dengan proses kreatif yang dilakukan oleh Ki Suhardi dan narasumber lain yang mengetahui tentang garap gending gaya Yogyakarta. Selain wawancara juga dilakukan studi pustaka yang bersumber pada referensi buku tentang pengetahuan karawitan dan beberapa tulisan terkait dengan materi. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa kreativitas pengembangan garap karawitan salah satunya dapat dilakukan melalui pengolahan pathetnya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI91211#SENI KARAWITAN | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Madyaratri, garap, pathet, Ki Suhardi | |||||||||
Subjects: | Karawitan | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Karawitan | |||||||||
Depositing User: | jody JS Santoso | |||||||||
Date Deposited: | 21 Feb 2020 07:26 | |||||||||
Last Modified: | 27 Oct 2020 08:10 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/5675 |
Actions (login required)
View Item |