Analisis Genre Program Wisata Kuliner Tahun 2016-2017 Pada Stasiun Televisi Swasta Nasional (Trans TV, Trans7, NET.TV) DI Indonesia

Ahdiat, Riva Damar (2020) Analisis Genre Program Wisata Kuliner Tahun 2016-2017 Pada Stasiun Televisi Swasta Nasional (Trans TV, Trans7, NET.TV) DI Indonesia. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
FILMTV_JURNAL_2020_1310045132_RIVA DAMAR AHDIAT.pdf

Download (632kB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Penelitian genre program ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan mengumpulkan dokumentasi, observasi. Analisis data dilakukan dengan mendeskripsikan temuan yang terjadi. Hasil penelitian ini menunjukkan keempat program wisata kuliner memiliki ciri-ciri yang terlihat pada elemen-elemen genre seperti plot, karakter, pengambilan gambar, editing, pencahayaan, setting. Persamaan pada keempat program wisata kuliner adalah mengangkat konsep atau tema yang sama yaitu wisata kuliner di Indonesia. Sedangkan perbedaan terdapat pada penambahan format acara, jumlah host, kehadiran narasumber dan bintang tamu, dari segi teknik pengambilan gambar, editing, pencahayaan dan treatment yang dilakukan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM
Ahdiat, Riva Damarnim1310045132
Department: KODEPRODI91261#TELEVISI DAN FILM
Uncontrolled Keywords: Genre, Program Wisata Kuliner, Stasiun Televisi
Subjects: Televisi > Televisi
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Televisi > Program Studi S1 Televisi
Depositing User: IH Nurcahyadi Nurcahyadi
Date Deposited: 13 Oct 2020 06:52
Last Modified: 13 Oct 2020 06:52
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/6998

Actions (login required)

View Item View Item