Potensi Daerah Sebagai Pelestari Jamu dalam Program Feature "Selangkah Ke Seberang" Episode "Tamu Kota Jamu" di Nguter Sukoharjo

Khisti, Nesya (2020) Potensi Daerah Sebagai Pelestari Jamu dalam Program Feature "Selangkah Ke Seberang" Episode "Tamu Kota Jamu" di Nguter Sukoharjo. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
NESYA KHISTI_2021_FULL TEKS.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12MB) | Request a copy
[img] Text
NESYA KHISTI_2021_BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (3MB)
[img] Text
NESYA KHISTI_2021_BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
NESYA KHISTI_2021_NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (3MB)
[img] Text
NESYA KHISTI_2021_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text
NESYA KHISTI_2021_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (515kB) | Request a copy
[img]
Preview
Image
maxresdefault.jpg

Download (99kB) | Preview
[img] Video
sh: 1: /usr/bin/youtube-dl: not found

Download (0B)
Official URL: https://www.youtube.com/watch?v=mNF3tZaUbXo&t=41s

Abstract

Program feature “Selangkah Ke Seberang” adalah sebuah karya program televisi yang membahas tentang potensi suatu daerah. Daerah-daerah dalam program feature “Selangkah Ke Seberang” mempunyai potensi di bidang wisata edukasi, agrowisata, serta wisata alam meliputi ciri khas, keunikan, sejarah, serta perkembangannya. Potensi daerah jamu di Nguter, Sukoharjo pada episode pertama diterapkan untuk memberikan informasi pelestari jamu di Indonesia berawal dari sebuah daerah dengan slogan “Nguter Kota Jamu". Pengemasan cerita menggunakan seorang host berbeda di setiap episodenya menyesuaikan objek. Episode pertama “Tamu Kota Jamu” menggunakan host latar belakang Jurusan Jamu yang melakukan perjalanan untuk riset. Topik yang disajikan merupakan informasi untuk dinikmati dan dekat oleh kaum remaja tentang perjalanan ke suatu daerah. Penjelasan bersifat aktual dari narasumber dengan tingkat kredibilitas dan kompetensi menyesuaikan objek. Konsep penyutradaraan memiliki empat segment yang saling berhubungan membentuk alur perjalanan tokoh utama yaitu host untuk riset “Mbak Jamu 2019”. Pengemasan menggunakan struktur tematik yang digambarkan melalui perjalanan host dalam mengunjungi ragam jamu di setiap segment. Isi dari keseluruhan rangkuman perjalanan berupa sejarah, perkembangan, ciri khas, dan keunikan. Penanda potensi kelestarian jamu di Nguter, Sukoharjo dengan menampilkan gambar terkait adanya jamu olahan tradisional, jamu kemasan industrial, Pasar Jamu, Kafe Jamu, dan Kampung Toga serta ulasan tokoh-tokoh kompeten di bidang jamu dari Nguter, Sukoharjo.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Khisti, Nesyanim1310656032
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorSuprihono, Arif Ekonidn0013056301
ContributorPrasetyowati, Rr Arinidn0027108004
Department: KODEPRODI91261#FILM DAN TELEVISI
Uncontrolled Keywords: Potensi daerah pelestari jamu, feature jamu, daerah Nguter Sukoharjo
Subjects: Televisi > Televisi
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Televisi > Program Studi S1 Televisi
Depositing User: Nesya Nesya Khisti
Date Deposited: 16 Feb 2021 04:29
Last Modified: 16 Feb 2021 04:29
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/7578

Actions (login required)

View Item View Item