Timbul Raharjo, -
(2010)
Gairah Kehidupan.
[Show/Exhibition]
Abstract
Gairah Kehidupan adalah sebuah kata yang bermakna semangat hidup yang selalu membara tak pernah padam. Tuhan memberi kita segala kemudahan dan keberhasilan disyukuri demi gairah hidup itu. Bersyukur atas rahmatNya menjadi bagian penting dalam mengarungi gairah hidup. Oleh karenanya, agar api gairah selalu membara, maka diperlukan pemicu berupa pikiran yang positif dan tindakan yang benar. Dipastikan semangat saban hari selalu diaurani pancaran yang positif pula.
Karya gairah kehidupan ini dalam pelaksanannya mampu memberikan pemahaman visual dan makna, sementara funsinya masih bersifat benda hias. Benda hias yang dimaksud adalah karya yang hanya dipakai sebagi benda pajang yang memiliki makna dan keunikan secara viasual unik dan menarik. Semoga dapat memberi apresiasi kepada kalayak.
Actions (login required)
|
View Item |