Perancangan Animasi Pendek 2D Mengenal Shadow Self Sebagai Media Refleksi Dan Edukasi Terhadap Remaja

Ulya, Nahla Sania (2023) Perancangan Animasi Pendek 2D Mengenal Shadow Self Sebagai Media Refleksi Dan Edukasi Terhadap Remaja. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Nahla Sania Ulya_2023_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB) | Request a copy
[img] Text
Nahla Sania Ulya_2023_BAB I.pdf

Download (565kB)
[img] Text
Nahla Sania Ulya_2023_BAB PENUTUP.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Nahla Sania Ulya_2023_PERNYATAAN PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf

Download (215kB)
[img] Video
sh: 1: /usr/bin/youtube-dl: not found

Download (0B)
Official URL: https://www.youtube.com/watch?v=lI2rylTNXLk&lc=Ugx...

Abstract

Perancangan ini dilatarbelakangi oleh topik permasalahan remaja yang marak terjadi karena kuranganya kontrol diri/refleksi diri pada remaja. Sebagai contoh adalah banyaknya kasus bullying, kejahatan sosial media, dan masalah percintaan seperti toxic relationship yang dilakukan oleh remaja. Hal ini disebabkan oleh kondisi mental dan pemikiran seorang remaja yang sedang berkembang dan belum matang yang menyebabkannya mudah terpengaruh oleh lingkungan luar yang kurang baik. Sehingga, mengontrol diri menjadi penting bagi remaja agar terhindar dari permasalahan remaja, dan salah satu caranyaadalah cara refleksi diri. Refleksi diri sendiri sangat luas lingkupnya, maka perancangan ini mempersempitnya dengan menggunakan konsep teori Shadow Self oleh Carl Jung sebagai cara refleksi diri, yang dikemas menjadi media audio visual berupa animasi 2D. Perancangan animasi 2D ini menggunakan proses menggambar digital mulai dari sketsa, pewarnaan hingga animasi akhir, dan gaya ilustrasi yang digunakan adalah gaya kartun sederhana. Animasi juga dilengkapi dengan background, sound effect, voice over, subtitle, dan music background agar animasi lebih menarik dan mudah dicerna. Perancangan ini merupakan akses bagi remaja untuk melakukan refleksi diri sebagai upaya untuk mengontrol diri dan menghindari permasalahan remaja, sekaligus edukasi mengenal konsep shadow self oleh Carl Jung.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Ulya, Nahla Sanianim1812489024
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorBangsa, Petrus Gogornidn0006017002
ContributorUtama, Adityanidn0009098410
Department: KODEPRODI#90241DESAINKOMUNIKASIVISUAL
Uncontrolled Keywords: Permasalahan Remaja, Shadow Self, Animasi 2D
Subjects: Audio Visual
Disain > Disain Komunikasi Visual
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Komunikasi Visual
Depositing User: Nahla Sania Ulya
Date Deposited: 09 Feb 2023 00:52
Last Modified: 09 Feb 2023 00:52
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/13364

Actions (login required)

View Item View Item