Sulkibta Dalam Upacara Perkawinan Adat Batak Toba Di Kota Pematangsiantar

Sirait, Desi Ratna Sari (2023) Sulkibta Dalam Upacara Perkawinan Adat Batak Toba Di Kota Pematangsiantar. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Desi Ratna Sari Sirait_2023_Full Teks.pdf.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
Desi Ratna Sari Sirait_2023_BAB I.pdf.pdf

Download (432kB)
[img] Text
Desi Ratna Sari Sirait_2023_BAB PENUTUP.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Desi Ratna Sari Sirait_2023_Surat Persetujuan Publikasi.pdf

Download (157kB)
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Sulkibta merupakan ansambel pengiring upacara perkawinan adat Batak Toba di Kota Pematangsiantar. Sulkibta terdiri dari tiga alat musik yakni sulim, keyboard, dan taganing. Ketiga instrumen tersebut merupakan alat musik pokok dalam mengiringi upacara perkawinan. Sehingga muncul rumusan masalah mengenai bagaimana bentuk penyajian dan fungsi sulkibta dalam upacara perkawinan adat Batak Toba di Kota Pematangsiantar. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif, melalui pendekatan Etnomusikologi, dengan teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka. Perkawinan adat Batak Toba terdiri dari beberapa tahap yang dilaksanakan secara berurutan dan melibatkan seluruh pihak keluarga. Dalam rangkaian acaranya terdapat sulkibta mengiringi rangkain acara tersebut. Sulkibta disajikan dan diminta untuk dimainkan berdasarkan kebutuhan. Terdapat sebuah gondang yang berjudul Nairasaon, lagu tersebut sangat menonjol dan menjadi sebuah nilai estetik dalam penyajian sulkibta dalam upacara perkawinan adat Batak Toba di Kota Pematangsiantar. Selain itu sulkibta juga berfungsi sebagai pengungkapan emosional, penghayatan estetis, hiburan, komunikasi, perlambangan, dan reaksi jasmani. Dalam pelaksanaan upacara perkawinan sulkibta dapat memenuhi kebutuhan adat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Sirait, Desi Ratna Sarinim1510571015
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorPurba, Krismusnidn0025126206
ContributorWarsana, Warsananidn0012027109
Department: KODEPRODI91201#ETNOMUSIKOLOGI
Uncontrolled Keywords: Sulkibta, Batak Toba, kota Pematangsiantar
Subjects: Etnomusikologi
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Etnomusikologi
Depositing User: Desi Ratna Sari Sirait
Date Deposited: 23 Feb 2023 06:29
Last Modified: 23 Feb 2023 06:29
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/13702

Actions (login required)

View Item View Item