Purwanto, Tri (2008) Gaya Jerman dan Gaya Perancis dalam Penerapan pada Bow Instrumen Kontrabass. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
BAB I Tri Purwanto.pdf Download (7MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (908kB) |
|
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (27MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendisripsikan efektivitas penggunaan bow gaya Jerman dan gaya Perancis berikut analisis bentuk dan hasil karakter suaranya. Penelitian ini mempergunakan data yang diperoleh dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Data diklasifikation dan dianalisis melalui pendekatan analisis musikologi yaitu dengan analisis repertoar dengan mengambil sampel melodi dari etude yang berjumlah 20 sampel melodi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bow gaya Jerman dan gaya Perancis berbeda dalam cara pemakaiannya. Hal ini terlihat terutama pada pergerakan lengan dalam menyalurkan tekanan pada senar. Bow Perancis lebih lincah dalam menjangkau nada-nada dengan jarak interval yang jauh, dikarenakan bentuknya mirip dengan bow pada intrumen biola dan cello. Sedangkan bow Jerman lebih dapat memudahkan pemain untuk menggunakan berat lengan, pada tekanan senar dan mengghasilkan karakter suara yang kuat.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Department: | KODEPRODI91221#Seni Musik | ||||||
Uncontrolled Keywords: | efektivitas bow, Gaya Jerman, Gaya Perancis | ||||||
Subjects: | Seni Musik | ||||||
Divisions: | Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik | ||||||
Depositing User: | Ida ID Sriwahjudewi | ||||||
Date Deposited: | 01 Nov 2023 08:16 | ||||||
Last Modified: | 01 Nov 2023 08:18 | ||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/15654 |
Actions (login required)
View Item |