Metode Latihan Alternatif bagi Musisi yang Mengalami Cedera Permanen

Bagus Jatmika, Ovan B and Mustikawati, Retno and Setiawan, Adriyan (2022) Metode Latihan Alternatif bagi Musisi yang Mengalami Cedera Permanen. ISI Yogyakarta, ISI Yogyakarta.

[img] Text
Ovan Bagus Jatmika_2022_FullText.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB I_Ovan Bagus Jatmika_2022.pdf

Download (582kB)
[img] Text
BAB VII_Ovan Bagus Jatmika_2022.pdf

Download (540kB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Metode gitar yang ada saat ini hanya mengakomodasi siswa dengan kondisi fisik yang normal (tidak mengalami cedera). Jika ada siswa yang cedera, cedera tersebut harus disembuhkan terlebih dahulu sebelum mereka dapat berlatih menggunakan metode berlatih yang ada. Hal ini akan menjadi problematis bagi siswa dengan cedera permanen. Karenanya, perlu dicari metode berlatih alternatif bagi siswa dengan cedera permanen. Penelitian ini dimaksudkan untuk menggali informasi dari beberaapa pemain gitar yang mengalami cedera permanen dan tetap aktif bermain gitar pada tingkat profesional. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam terhadap beberapa responden. Temuan awal mengindikasikan bahwa batasan fisik dalam bermain teknik tidak selalu menjadi penghalang dalam bermain musik. Mereka membedakan antara tuntutan teknikal dan musical. Aspek musical masih dapat dihadirkan tanpa harus mengikuti teknik bermain konvensional lewat adaptasi-adaptasi yang dapat dikelompokkan menjadi tiga: simplifikasi tuntutan teknis, mempertajam sensibilitas asosiatif, dan kemampuan mem-visualisasi posisi jari pada gitar. .

Item Type: Other
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Bagus Jatmika, Ovan Bnip198507032014041002
Mustikawati, Retnonip197710112002122001
Setiawan, Adriyannim20101810133
Uncontrolled Keywords: Metode Latihan Alternatif, Musisi, Cedera Permanen
Subjects: Karya Dosen
Divisions: Repository ISI Yogyakarta
Depositing User: FL Agung Hartono
Date Deposited: 24 Jul 2024 04:37
Last Modified: 24 Jul 2024 04:37
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/16760

Actions (login required)

View Item View Item