Kajian Bentuk Dan Warna Sesaji Slametan Adat Perkawinan Gaya Yogyakarta

Tonang Khanafi, Edy (2006) Kajian Bentuk Dan Warna Sesaji Slametan Adat Perkawinan Gaya Yogyakarta. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (13MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (77MB)
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Penulisan ini berasumsi pada bentuk dan wama pada sesaji slametan adat perkawinan gaya Yogyakarta. Penelitian yang memaparkan sejauh mana unsur bentuk dan wama dalam seni rupa berpengaruh pada bentuk dan wama sesaji slametan yang telah menjadi budaya tradisional masyarakat Jawa. Penelitian ini merupakan suatu studi yaitu menggunakan pendekatan yang memusatkan perhatian pada sesaji slametan adat perkawinan gaya Yogyakarta yang dilakukan secara intensif sehingga dapat menghasilkan gambaran peristiwa secara utuh yang longitudinal (utuh dan berkesinambungan) . Untuk tujuan tersebut metode yang tepat adalah metode pendekatan dari kultural estetika yang dapat kita lihat dari adat kebiasaan masyarakat Jawa kususnya yang hidup lingkungan orang Jawa, memakai bahasa Jawa, hidup sebagai orang Jawa yang masih menjunjung tinggi adat jawa, dengan melihat, mengamati serta, observasi, wawancara serta dari data­ data buku sebagai sempel wujud sesaji diperole 16 macam sesaji (data foto), maka hasil yang diperoleh dalam pengelompokannya bahwa unsur bentuk geometrik diperoleh jumlah 25 dan jumlah bentuk tak' beraturan 59 dan jum lah wama diperoleh 80 buah Pendekatan sosial budaya merupakan prosedur penelitian yang menghasilkan data diskriptif tentang aspek budaya Jawa yang tumbuh dimasyarakat Jawa yang dalam kehidupannya sehari-hari menggunakan bahasa Jawa yang dapat diamati, diarahkan untuk mendapatkan pemahaman yang utuh (holistik) terhadap sasaran penelitian. Pedekatan estetik diambil untuk memperoleh pemahaman terhadap aspek keindahan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Tonang Khanafi, Edynim9811139021
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorSugianto, Wardoyonidn0022047304
ContributorLibert, Titoesnidn0031075401
Department: KODEPRODI90201#SENI MURNI
Uncontrolled Keywords: Sesaji, Slametan, Perkawinan
Subjects: Seni Murni > Seni Lukis
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Lukis
Depositing User: IH Nurcahyadi Nurcahyadi
Date Deposited: 09 Aug 2024 09:10
Last Modified: 09 Aug 2024 09:10
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/17688

Actions (login required)

View Item View Item