Fenomena Konflik Batin Sebagai Ide Dalam Karya Lukis

Mahani, Mahani (2005) Fenomena Konflik Batin Sebagai Ide Dalam Karya Lukis. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (711kB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (20MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Karya-karya yang terwujud merupakan hasil dari proses interaksi penulis dengan lingkungannya dalam kehidupan sehari -hari. Hasil interaksi sosiaJ yang banyak memberikan pengalaman dan hasil hubungan dengan antar personal tidak selalu mendapatkan hasil sesuai dengan keinginan pribadi , namun pada dasarnya persoalan yang dihadapi merupakan buah dari modernisasi dalam arti kesiapan mental setiap individu dalam menghadapi zamannya. Hal ini merupakan fenomena yang menjadi kegelisahan penulis, terhadap segala yang terjadi. Hal ini secara tidak langsung memberikan bentuk -bentuk kesadaran dalam memandang dan memahami nilai kehidupan. Penulis berharap karya-karya fenomena konflik batin dapat memberikan penawaran dan memberikan saran dan kritik sesuai dengan dengan pengetahuan dan pengalamannya

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Mahani, Mahaninim9610957021
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorSunaryo, Edinip130936794
ContributorPracoyo, Pracoyonip131567131
Department: KODEPRODI90201#SENI RUPA MURNI
Uncontrolled Keywords: konflik batin, ide, karya seni lukis
Subjects: Seni Murni > Seni Lukis
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Lukis
Depositing User: sugeng SW wahyuntini
Date Deposited: 19 Aug 2024 03:15
Last Modified: 19 Aug 2024 03:15
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18135

Actions (login required)

View Item View Item