Justiwiarso, Astab (2006) Kontroversi Dampak Program Siaran Televisi Terhadap Perilaku Pemirsa. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
BAB V.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (7MB) |
|
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (37MB) | Request a copy |
Abstract
Di antara media informasi yang ada, televisi tampaknya adalah pihak yang paling banyak memperoleh sorotan dan protes. Perdebatan terus muncul tentang pengaruh televisi terhadap sumber daya manusia yang mempengaruhi pemikiran dan tindakan menjadi manusia yang lebih berkualitas dan berbudaya. Dalam proses sinkronisasi budaya, televisi jelas punya andil sangat besar seperti Dewa Zeus, sebagai penyelamat sekaligus penghancur. Televisi adalah metamedium, instrumen yang tidak hanya mengarahkan pengetahuan tentang dunia, tetapi mengarahkan kita bagaimana mendapatkan pengetahuan. Dengan demikian, televisi menawarkan ideologinya sendiri yang khas. Dengan tayangan-tayangannya yang batas-batasnya begitu cair: ftksi, propaganda, bujukan (iklan), hiburan, dan pendidikan. Televisi mencampuradukan berbagai realiatas halusinasi, ritual, kenyataan, harapan, dan angan-angan. Informasi yang di berikan televisi bersifat langsung di sampaikan secara cepat, dan secepat itu pula selesai dan menghilang dari udara. Fungsi televise secara universal adalah mendifusikan informasi (to inform), mendidik (to educate), menghibur (to entertain), dan mempengaruhi (to influence), yang pada kenyataannya sudah di penuhi oleh semua stasiun televisi, baik yang di kelola pemerintah maupun swasta.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90211#KRIYA SENI | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | program televisi, perilaku pemirsa, pengaruh media | |||||||||
Subjects: | Kriya > Kriya Kayu | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Kriya > Kriya Kayu | |||||||||
Depositing User: | samiyati SM samiyati | |||||||||
Date Deposited: | 19 Aug 2024 03:59 | |||||||||
Last Modified: | 19 Aug 2024 04:26 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18146 |
Actions (login required)
View Item |