Budiman, Budiman (2008) Korban Gempa Bumi 27 Mei 2006 Di Daerah Istimewah Yogyakarta. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
BAB I.pdf Download (5MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (871kB) |
|
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (21MB) |
Abstract
Bencana selalu menyisakan derita, begitu pula gempa yang terjadi di Yogyakarta 27 mei 2006 dan sekitamya. Gempa bumi ada dua macam yaitu; gempa bumi tektonik dan gempa bumi vulkanik. Gempa bumi tektonik yaitu di sebabkan oleh pergeseran tanah, sedangkan gempa bumi vulkanik yaitu disebabkan oleh gunung berapi. Gempa yang terjadi di Yogyakarta 27 mei 2006 termasuk gempa tektonik yang dahsyat dengan kekuatan 5,9 skala richter. Ahli seismologi (ilmu tentang gempa) mengkaji bagian gempa bumi seperti geseran pada garisan memanjang yang mengakibatkan gempa bumi, apa yang berlaku pada permukaan bumi, bagaimana bergerak dari dalam bumi ke permukaan bumi dan bagaimana tenaga itu menyebabkan kemusnahan, Gempa bumi berlaku setiap hari di bumi, namun kebanyakan adalah kecil dan tidak menyebabkan kerusakan.Kita menyebut getaran-getaran kecil dari bumi ini sebagai mikroseisme
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90201#SENI MURNI | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Gempa bumi, Seni Lukis, Penciptaan | |||||||||
Subjects: | Seni Murni > Seni Lukis | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Lukis | |||||||||
Depositing User: | IH Nurcahyadi Nurcahyadi | |||||||||
Date Deposited: | 19 Aug 2024 08:48 | |||||||||
Last Modified: | 19 Aug 2024 08:48 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18225 |
Actions (login required)
View Item |