Wijaya, Hendra (2014) Perancangan Interior Villa Johan Salvatori, Balangan - Bali. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (68MB) | Request a copy |
|
Text
BAB I.pdf Download (3MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (879kB) |
Abstract
Johan Salvatori mengontrak sebidang tanah berukuran 2693m2 di daerah Balangan - Bali, kemudian dibangunlah sebuah kediaman pribadinya oleh arsitek temama di Bali bernama Yokasara. Tantangan yang menjadi alasan dipilihnya proyek ini sebagai proyek tugas akhir adalah lokasi rumah baru Johan Salvatori yang terletak di daerah perbukitan yang menghadap ke arah Barat, tepatnya ke arah pantai Balangan, sebuah pantai yang terkenal akan ombaknya untuk olahraga surfing, dan ditambah pula pemandangan matahari terbenam. Kediaman baru milik Johan Salvatori direncanakan memiliki lower ground floor, ground floor, first floor, dan roof top floor. Pada lower ground floor memiliki sebuah mini gym, ruang generator listrik, dan ruang pompa air. Pada ground floor memiliki ruang keluarga, ruang makan, ruang dapur, 2 junior bedroom yang lengkap dengan kamar mandi dalam, studio kerja, kolam renang, cabana, area shower kolam renang, powder room, taman depan rumah, taman belakang rumah, dan area parkir mobil. Pada first floor merniliki 2 master bedroom yang dapat melihat langsung ke lautan, koridor, dan jembatan penhubung antar master bedroom. Sasaran objek perancangan villa Johan Salvatori adalah seluruh interior rumah dan tamannya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90221#DESAIN INTERIOR | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Desain Interior, Villa | |||||||||
Subjects: | Disain > Disain Interior | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Interior | |||||||||
Depositing User: | jody JS Santoso | |||||||||
Date Deposited: | 23 Aug 2024 03:00 | |||||||||
Last Modified: | 23 Aug 2024 03:00 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18594 |
Actions (login required)
View Item |