Analisis Unsur Dramatik sebagai Pembangun Struktur Penuturan pada Program Dokumenter Potret “Kalaweit Wildlife Rescue” Season I Metro TV

Annisa Fatkhiyah Sukarno, 1210621032 (2017) Analisis Unsur Dramatik sebagai Pembangun Struktur Penuturan pada Program Dokumenter Potret “Kalaweit Wildlife Rescue” Season I Metro TV. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (10MB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (80MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
JURNAL.pdf

Download (6MB) | Preview
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Penelitian berjudul “Analisis Unsur Dramatik Sebagai Pembangun Struktur Penuturan Pada Program Dokumenter Potret Kalaweit Wildlife Rescue Season I Metro Tv” bertujuan untuk mengetahui struktur penuturan yang digunakan, dan unsur dramatik yang dibangun serta penerapan unsur dramatik sebagai pembangun struktur penuturan di ketiga episode program. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data kualitatif Miles dan Huberman terdiri dari tiga tahap. Tahap pertama mereduksi data tiga jenis struktur penuturan menggunakan teori dari buku Ayawaila, dan reduksi data unsur dramatik melalui penerapan teori kurva dramatik dari buku Michael Rabiger. Tahap dua memperlihatkan hasil dari reduksi data struktur penuturan dan unsur dramatik, serta penerapan unsur dramatik sebagai pembangun struktur penuturan. Tahap tiga dilakukan penarikan kesimpulan dan verifikasi pada objek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa unsur dramatik di ketiga episode program Kalaweit Wildlife Rescue Season I membangun struktur penuturan yang digunakan, cerita menjadi menarik dengan penerapan unsur dramatik berupa Suspense dan konflik. Penerapan unsur dramatik tersebut menunjukkan adegan penting di setiap upaya konservasi, sehingga cerita lebih dinamis dengan penggunaan struktur penuturan tematis yang menempatkan sebab dan akibat di setiap cerita. Karakter utama sebagai aksi bertutur menjadi identitas dalam membangun rangsangan emosi pada isi tuturan berupa simpati, empati dan kritik. Kata Kunci: Dokumenter Potret Kalaweit Wildlife Rescue Season I, Unsur Dramatik, Struktur Penuturan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM
Annisa Fatkhiyah Sukarno, 1210621032UNSPECIFIED
Department: UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta
Additional Information : Arif Eko Suprihono; Agnes Karina Pritha Atmani
Uncontrolled Keywords: Dokumenter Potret Kalaweit Wildlife Rescue Season I, Unsur Dramatik, Struktur Penuturan.
Subjects: Televisi > Televisi
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Televisi > Program Studi S1 Televisi
Depositing User: samiyati SM samiyati
Date Deposited: 17 Jul 2017 01:31
Last Modified: 17 Jul 2017 01:31
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/2024

Actions (login required)

View Item View Item