Deshirlia, Viola (2025) Katalog Anotasi Karya Busana Lia Mustafa 2015-2024. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
|
Text
Viola Deshirlia_2025_Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (8MB) | Request a copy |
||
|
Text
Viola Deshirlia_2025_BAB 1pdf.pdf Download (11MB) | Preview |
|
|
Text
Viola Deshirlia_2025_BAB Penutup.pdf Download (3MB) | Preview |
|
|
Text
Viola Deshirlia_2025_PERSYARATAN PPERSETUJUAN-PUBLIKASI.jpeg Restricted to Repository staff only Download (479kB) | Request a copy |
Abstract
Perkembangan industri fashion menuntut adanya sistem pengarsipan yang mampu merekam proses kreatif dan perjalanan karya seorang perancang busana secara komprehensif. Penelitian penciptaan ini dilatarbelakangi oleh pentingnya pengelolaan arsip seni sebagai upaya pelestarian, legitimasi karya, serta sumber referensi akademik dan profesional. Landasan teori yang digunakan meliputi konsep arsip dan dokumentasi, katalog anotasi (catalogue raisonné), serta kajian tentang fashion sebagai konstruksi sosial dan budaya. Metode yang diterapkan dalam penelitian ini adalah metode penciptaan dengan pendekatan estetika, yang mencakup tahap pengumpulan data, analisis data, dan perwujudan karya. Penggalian data dilakukan melalui observasi langsung, wawancara dengan perancang busana Lia Mustafa, serta studi dokumentasi terhadap arsip karya busana periode 2015–2024. Hasil penelitian berupa Katalog Anotasi Karya Busana Lia Mustafa 2015–2024 yang disusun secara kronologis dan dilengkapi dengan deskripsi visual, konsep, material, teknik, serta konteks budaya setiap karya. Temuan menunjukkan bahwa katalog anotasi berperan penting dalam menjaga keutuhan arsip, mencegah kehilangan data karya, serta memperkuat identitas dan rekam jejak kreatif perancang busana. Kesimpulannya, penciptaan katalog anotasi ini tidak hanya berfungsi sebagai media pengarsipan, tetapi juga sebagai sarana edukasi dan pelestarian karya busana secara berkelanjutan.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Creators: |
|
|||||||||
| Contributors: |
|
|||||||||
| Department: | KODEPRODI90302#TATAKELOLASENI | |||||||||
| Uncontrolled Keywords: | katalog anotasi, karya busana, arsip seni | |||||||||
| Subjects: | Tata kelola seni | |||||||||
| Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Tata Kelola Seni | |||||||||
| Depositing User: | Viola Deshirlia | |||||||||
| Date Deposited: | 13 Jan 2026 01:54 | |||||||||
| Last Modified: | 13 Jan 2026 01:54 | |||||||||
| URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/22411 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
