Gambar Anak-Anak Penyandang Autisme (Kajian dari Aspek Visualisasi Karya)

Mardhiyas Citra Handriyani, NIM :0611776021 (2012) Gambar Anak-Anak Penyandang Autisme (Kajian dari Aspek Visualisasi Karya). Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (10MB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (22MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Kata autisme berasal dari bahasa Yunani "autos" yang berarti diri sendiri atau ketersendirian dan "isme" yang berarti suatu aliran. autisme secara umum didefinisikan sebagai gangguan perkembangan otak dimana penyandangnya mengalami gangguan perilaku, seperti kesulitan dalam bersosialisasi, berkomunikasi, dan memiliki dunianya sendiri. Terdapat berbagai macam terapi bagi anak autis, salah satunya adalah terapi menggambar. Menggambar bagi anak-anak merupakan sarana komunikasi dan pengungkapan pikiran, serta hasratnya . Penelitian ini mengkaji tentang visualisasi gambar karya anak-anak penyandang autisme di dua lembaga, yaitu Lembaga Bimbinga n Autisme Permata Ananda dan Arogya Mitra Akupuntur. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran mengenai visualisasi gambar karya anak autis yang dipengaruhi oleh metode terapi menggambar yang diberikan, serta memberikan sumbangan pengetahuan mengenai metode terapi menggambar yang baik untuk diterapkan bagi anak pcnyandang autisme. Berdasarkan penelitian dan analisis data yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa visu alisasi gambar karya anak autis pada umumnya tidak jauh berbeda dengan gambar karya anak normal. Namun perkembangan bahasa dan kcmampuan menggambar serta mewamai pada anak autis terhitung sangat lambat. Hal ini bukan bergantung pada seberapa pesat perkembang an kemampuan motorik dan kognitif anak yang terkait erat dengan lamanya waktu terapi yang telah dijalaninya, serta tingkat emosi anak pada saat mengikuti terapi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM
Mardhiyas Citra Handriyani, NIM :0611776021UNSPECIFIED
Department: UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta
Additional Information : M. Dwi Marianto, Pracoyo
Uncontrolled Keywords: Autisme, Terapi Menggambar bagi Anak Autis, Visualisasi Gambar Karya Anak Autis
Subjects: Seni Murni > Seni Grafis
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Grafis
Depositing User: agus tiawan AT
Date Deposited: 26 Oct 2017 08:07
Last Modified: 26 Oct 2017 08:07
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/2602

Actions (login required)

View Item View Item