Herdian Kristanto, NIM.9510750023 (2005) Perancangan Film Independent “UTOPl'" (Perancangan Film Kampanye Anti Narkoba). Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakana.
Text
Pages from 146-Bab I.pdf Download (4MB) |
|
Text
Pages from 146-Bab II.pdf Restricted to Repository staff only Download (14MB) | Request a copy |
|
Text
Pages from 146-bab III.pdf Restricted to Repository staff only Download (40MB) | Request a copy |
|
Text
Pages from 146-Bab IV.pdf Download (10MB) |
|
Text
Pages from 146-Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (11MB) | Request a copy |
Abstract
Pada akhimya kita harus mengakui bahwa narkotika dan obat-obatan terlarang merupakan masalah yang sangat penting untuk ditangani bagi kelangsungan hidup semua manusia di muka bumi ini. Semua negara sudah menyatakan perang terhadap drugs. semua agama telah mengikrarkan anti pada drugs, semua ras manusia merapatkan barisan untuk melawan drugs. Tapi sedemikian rumit dan kompleksnya masalah yang melingkupi narkoba membuat sampai saat ini kita belum mampu mengatasinya. Bagaimanapun hal tersebut bukan berarti akhir dunia. Sebagai mahluk yang diciptakan paling sempurna. manusia tidak boleh putus asa untuk tetap berusaha dan bertindak. Memang “menang” sangat sulit dijadikan tujuan akhir peperangan ini. Tapi paling tidak kita harus “bertahan“ bahkan wajib “meredam” aksi penjajahan oleh barang haram itu atas kehidupan manusia. Bila dibandingkan negara luar, Indonesia dapat dikatakan teninggal dalam usaha menangani masalah narkoba. Hal ini tentulah sangat disayangkan. Sebab sebagai negara yang termasuk berpenduduk terbanyak di dunia sebagian besamya golongan muda, merupakan pasar potensial bagi peredaran drugs. Masalalmya bukan pemerintah kita yang tidak tanggap dan pro aktif. Tapi masyarakat kita sendirilah yang kurang memiliki kesadaran untuk ikut serta mendukung dan melawan invasi barang terlarang tersebut. Masyarakat lebih banyak menyerahkan penanganannya kepada pihak dan lembaga yang berkompeten. Yaitu kepolisian dan Lembaga Swadaya Masyarakat. Padahal kalau saja kita semua mengeni betapa mahal harga yang harus kita bayar bila kehidupan manusia sudah dikuasai oleh drugs. Tentunya semua orang bisa ikut terlibat dalam usaha pemberantasan narkoba. Sekecil apapun ruang lingkupnya. sedikit apapun bantuannya, serendah apapun keperduliannya, paling tidak kita sudah mau berusaha untuk membantu diri kita sendiri.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||
---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||
Department: | Program Studi Desain Komunikasi Visual Fakultas Seni Rupa | ||||
Uncontrolled Keywords: | Kampanye, narkoba, drug, obat terlarang, psikotropika, media promosi | ||||
Subjects: | Disain > Disain Komunikasi Visual | ||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Komunikasi Visual | ||||
Depositing User: | Agustiawan Agustiawan | ||||
Date Deposited: | 15 Oct 2014 06:22 | ||||
Last Modified: | 23 Oct 2014 07:07 | ||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/44 |
Actions (login required)
View Item |