Pesona Alam

Octavianingrum, Dilla (2020) Pesona Alam. In: Cinta: Definisi Cinta adalah Kita. LovRinz Publishing, p. 61. ISBN 978-623-289-081-7

[img] Text
Buku Antalogi Pantun Cinta Dilla-Cinta, Definisi Cinta Adalah Kita.pdf

Download (4MB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Seringkali kita lali dengan pesona alam pedesaan yang sangat rupawan. Akan tetapi melalui sebuah karya sastra kita sering diingatkan ketika membacanya. Pantun adalah salah satu karya sastra yang telah ada sejak dahulu kala, semakin berkembang jaman maka pantun kian lama memudar. Menulis sebuah pantun dengan tema cinta terhadap pesona alam, merupakan salah satu hal yang membantu kita untuk tidak lupa bersyukur atas karunia yang diberikan oleh Tuhan Yang Maha Esa. Pantun tentang pesona alam menggambarkan kehidupan di kota maupun di desa bahwa keduanya merupakan hal yang indah. Di desa, terlihat jelas gunung menjulang dengan kesejukan udara sekitarnya. Selain itu pantun ini juga mengingatkan kepada pembaca untuk tidak abai terhadap alam. Alam merupakan suatu karunia yang perlu dijaga dan dilestarikan oleh insan manusia.

Item Type: Book Section
Creators:
CreatorsNIM
Octavianingrum, Dillanidn0008109103
Uncontrolled Keywords: pesona alam, pemandangan desa, pantun cinta
Subjects: Pendidikan Seni Pertunjukan
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Pendidikan Seni Pertunjukan
Depositing User: agus tiawan AT
Date Deposited: 09 Sep 2020 07:53
Last Modified: 09 Sep 2020 07:53
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/6388

Actions (login required)

View Item View Item