Manajemen Pameran Untuk Memajukan Karir (Studi Kasus Gajah Galeri

HENDRA, Rusdi (2020) Manajemen Pameran Untuk Memajukan Karir (Studi Kasus Gajah Galeri. Masters thesis, ISI Yogyakarta.

[img] Text
BAB I ed.pdf

Download (500kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (447kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (278kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (393kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (305kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (671kB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen pameran berdasarkan tipe, karakter, tempo, dan struktur lokasi di Gajah Galeri untuk memajukan karir perupa dan diperolehnya alur manajemen pameran seni rupa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi. Observasi dilakukan saat sebelum penelitian dengan mencermati agenda pameran dan saat penelitian dilakukan pengamatan langsung di tempat kerja Gajah Galeri. Penelitian ini juga dilakukan dengan mewawancarai pemilik galeri dan manajer galeri. Sumber data penelitian untuk mendukung penelitian diambil dari dokumen seperti katalog, poster, dan media promosi online di website. Data yang didapat kemudian dianalisis menggunakan teknik analisis yaitu mengorganisasikan data, mereduksi data, peringkasan, dan penyajian data. Hasil akhir dari analisis data berupa diketahuinya manajemen pameran untuk memajukan karir perupa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peranan penting dalam agenda pameran di Gajah Galeri adalah Jasdip Sandu sebagai pemilik galeri. Setiap pameran yang dilakukan ide pertamanya selalu dari Jasdip Sandu dan kemudian dikomunikasikan kepada manajer galeri, setelah itu pameran dirancang berdasarkan tipe, karakter, tempo, dan struktur lokasi. Pameran yang dilakukan oleh Gajah Galeri untuk memajukan karir perupa adalah dengan merancang pameran dengan tujuan fundrising dan apresiasi, namun lebih difokuskan untuk pameran fundrising. Hal lain yang dilakukan Gajah Galeri untuk memajukan karir perupa adalah dengan cara memamerkan karya perupa yang tidak terpaku pada satu tempat saja. Galeri juga melakukan kerja sama dengan pihak museum dan pihak penyelenggara pameran yang bergengsi seperti Artfair baik di dalam negeri maupun di luar negeri.

Item Type: Thesis (Masters)
Creators:
CreatorsNIM
HENDRA, Rusdinim1720137420
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorPRABOWO, Handono Eko Tnidn0017126101
Department: KODEPRODI91102#TATA KELOLA SENI
Uncontrolled Keywords: pameran seni, karir perupa, manajemen galeri
Subjects: Tata kelola seni
Divisions: Pascasarjana > S2 Program Studi Tata kelola seni
Depositing User: FL Agung Hartono
Date Deposited: 12 Nov 2020 06:38
Last Modified: 12 Nov 2020 06:38
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/7129

Actions (login required)

View Item View Item