Pradiansyah, Argiana Noor (2013) Gitar Sebagai Objek Penciptaan Karya Seni Lukis. Skripsi thesis, UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta.
Text
BAB I.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (1MB) |
|
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (13MB) |
|
Text
Lampiran.pdf Download (1MB) |
Abstract
Gitar di dalam kehidupan penulis sudah tak dapat dipisahkan. Gitar sebagai alat perantara untuk melampiaskan, mengekspresikan gejolak jiwa dalam kondisi suka maupun duka, begitu pula di dalam proses berkarya seni, penulis sangat hobi bermain gitar dan mendengarkan alunan musik, hingga bermain musik sudah menjadi rutinitas di kehidupan sehari-harinya. Penulis yang sejak kecil lahir di dalam keluarga yang dekat dengan seni musik, banyak terispirasi terhadap satu alat musik yang bernama Gitar. Gitar bagi penulis sudah seperti teman atau sahabat yang dapat menemani di setiap waktu, hingga dalam perjalanan kehidupan sang penulis, gitar adalah alat yang dapat memberikan inspirasi dan semangat untuk menuntut ilmu di salah satu perguruan tinggi di bidang seni rupa khususnya seni lukis di yogyakarta. Penulis dalam Tugas Akhir ini berusaha menampilkan karya-karya yang unik, harmonis dengan permainnan komposisi warna dan bentuk. Salah satu dari beberapa karya yang penulis anggap berhasil mendekati kesempurnaan adalah karya yang berjudul Beraksi dengan ukuran 80cm x 60cm, akrilik pada kanvas, tahun 2013. Karya ini sangat berkesan bagi penulis karena dari segi komposisi maupun figur yang ditampilkan dalam karya itu sangat menarik. Selain itu juga dalam karya-karya Tugas Akhir yang penulis tampilkan, ada salah satu karya yang penulis anggap belum berhasil antara lain karya yang berjudul Solo Aksi akrilik pada kanvas dengan ukuran 60cm x 50cm tahun 2012.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Department: | ISI Yogyakarta | ||||||
Uncontrolled Keywords: | gitar, obyek lukisan, seni | ||||||
Subjects: | Seni Murni > Seni Lukis | ||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Lukis | ||||||
Depositing User: | FL Agung Hartono | ||||||
Date Deposited: | 27 Sep 2021 02:24 | ||||||
Last Modified: | 27 Sep 2021 02:24 | ||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/10076 |
Actions (login required)
View Item |