Kajian Pertunjukan Musik Sebuah Perspektif

Setiawan, Erie (2017) Kajian Pertunjukan Musik Sebuah Perspektif. Staccato: Februari, 2017, XIV (171). pp. 36-37.

[img] Text
kajian.docx

Download (1MB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Studi mengenai musik pada abad ke 21 ini telah meluaskan ke berbagai persoalan. Musikologi sebagai studimayor yang ada mulanya berkonsentrasi pada disiplin sejarah musik analisis dan teori yang dirintis oleh Guido Adler sejak tahun 1885. Kajian pertunjukan musik memang tidak lahir dari musikologoi, melainkan menurut madrid (2009) adalah gabungan dari tiga disiplin utama yakni linguistik, anthropologi, dan teater, namun demikian keterbukaan studi yang berkembang khususnya paruh kedua abad ke 20 memungkinkan performance studies untuk melihat ke bidang seni yang lain. termasuk musik.

Item Type: Article
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Setiawan, ErieUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kajian Pertunjukan musik
Subjects: Kliping
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik
Depositing User: susilo SW wati
Date Deposited: 01 Nov 2021 04:55
Last Modified: 01 Nov 2021 04:55
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/10223

Actions (login required)

View Item View Item