Perancangan Karakter Game 3d Cerita Wayang Golek "Astrajingga" Serta Aspek- Aspek Pendukungnya

Herwanto, Kristian (2009) Perancangan Karakter Game 3d Cerita Wayang Golek "Astrajingga" Serta Aspek- Aspek Pendukungnya. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (50MB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Dari waktu ke wak.tu, kalau diperhatikan perubahan cerita, alur, latar, dan penokohan dalam pewayangan itu merupakan kejadian yang wajar-wajar saja. Lantas bagaimana keadaannya dalam pentas wayang golek. tetap atau berubah? Semua pasti setuju menjawab berubah: yang menjadi persoalan justru apakah perubahan itu bermanfaat atau malah merugikan, mengagungkan atau menjatuhkan seni pewayangan itu sendiri. Di sinilah yang memerlukan perhatian kitasemua. Pada era globalisasi, ketika dunia sudah tidak. memiliki batas lagi, ketika dari rumah kita bisa melihat panggung dunia. Arus modernisasi sudah sedemikian canggih, wayangpun mulai penyempit lahannya. Wayang tergencet oleh tontonan lain yang beragam bentuknya seperti film, video, CD, Jayar tancap yang suka atau tidak suka, telah menggencet kedudukan wayang yang dulu sangat diagungkan. Bagaimana jika wayang disajikan melalui media hiburan interaktif seperti game? Game di seluruh dunia didominasi oleh game dari Amerika dan Jepang, termasuk di Indonesia juga. Melihat keadaan Cina, Korea, Hongkong yang juga ingin membangkitkan game dalam negeri mereka. Penulis mengakui bahwa game­ game asing jauh lebih bagus dari game game buatan Indonesia, mereka jauh lebih profesional dan hasilnya jauh lebih mantap. Untuk menyaingi game asing pasti sangatlah berat, tetapi kalau tidak dimulai dari sekarang, ya kapan lagi?

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Herwanto, Kristiannim0211309023
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorAgung Suwasono, Arifnidn0016116701
ContributorFaizal Rochman, Mochamadnidn0021027802
Department: KODEPRODI90241#DESAIN KOMUNIKASI VISUAL
Uncontrolled Keywords: Desain Komunikasi Visual, Karakter Game 3d, Cerita Wayang Golek,Astrajingga
Subjects: Disain > Disain Komunikasi Visual
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Komunikasi Visual
Depositing User: jody JS Santoso
Date Deposited: 20 May 2022 08:01
Last Modified: 20 May 2022 08:01
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/11272

Actions (login required)

View Item View Item