Kana Peranak Dalam Perayaan Gawai Padi Suku Dayak Mualang Di Kalimantan Barat

Panurian, Alexsandrian Mualang Djarop (2022) Kana Peranak Dalam Perayaan Gawai Padi Suku Dayak Mualang Di Kalimantan Barat. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB IV PENUTUP.pdf

Download (582kB)
[img] Text
JURNAL SKRIPSI.pdf

Download (384kB)
[img]
Preview
Image
WhatsApp Image 2022-06-21 at 12.01.27.jpeg

Download (123kB) | Preview
[img] Text
BAB 1 PENDAHULUAN OKE.pdf

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI pdf oke.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Kana Peranak merupakan nyayian resitatif Suku Dayak Mualang yang disajikan pada saat Perayaan Gawai Padi. Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui fungsi dan kajian tekstual Kana Peranak. Untuk membedah objek ini, maka digunakan metode kualitatif dengan pendekatan Etnomusikologis. Hasil analisis dalam tulisan ini menunjukkan bahwa Kana Peranak memiliki delapan dari sepuluh fungsi musik menurut Allan P. Meriam. Fungsi-fungsi tersebut antara lain Fungsi Hiburan, Fungsi Kenikmatan Estetis, Fungsi Ekspresi Emosional, Fungsi Komunikasi, Fungsi Penyelenggaraan Kesesuaian Dengan Norma-Norma Sosial, Fungsi Penopang Keseninambungan dan Stabilitas Kebudayaan, Fungsi Penopang Integrasi Sosial dan Fungsi Penggambaran Simbolik. Pada kajian tekstual, mengambil sampel Kana Peranak yang berjudul ”Limak Penyawak Sak Lempak Mrawai Awak”, terdapat tiga bagian pada bagian analisis musikal yaitu transkrip notasi, analisis motif nyayian serta analisis makna dan lirik. Adapun elemen pendukung musik meliputi pelaku, tempat, waktu, kostum dan suasana.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Panurian, Alexsandrian Mualang Djaropnim1710619015
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorIrawati, Elinidn0006118004
ContributorHaryanto, Haryantonidn0005066311
Department: KODEPRODI91201#ETNOMUSIKOLOGI
Uncontrolled Keywords: Kana Peranakan, Gawai Padi, Limak Pengawak Sak Lepak Mrawai Awak, Mualang Dayak Tribe.
Subjects: Etnomusikologi
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Etnomusikologi
Depositing User: Alexsandrian Mualang Djarop Panurian
Date Deposited: 21 Jun 2022 06:43
Last Modified: 21 Jun 2022 06:43
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/11556

Actions (login required)

View Item View Item