Visualisasi Produk Skincare Avoskin Beauty dalam Fotofrafi Komersial

Reza, Muh (2022) Visualisasi Produk Skincare Avoskin Beauty dalam Fotofrafi Komersial. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Muh Reza_2022_Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (34MB) | Request a copy
[img] Text
Muh Reza_2022_Bab I.pdf

Download (8MB)
[img] Text
Muh Reza_2022_Bab Penutup.pdf

Download (208kB)
[img] Text
Muh Reza_2022_Pernyataan Persetujuan Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB) | Request a copy
[img] Image
Muh Reza_2022_Bab Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Seiring berkembangnya zaman, mulai dari teknologi, gaya hidup, sampai kebutuhan hidup juga mengalami perkembangan tidak terkecuali pada sektor kosmetik dan perawatan tubuh. Skincare adalah salah satu produk perawatan tubuh khusus wajah yang saat ini sedang laris di pasaran. Tujuan dari penciptaan karya seni fotografi dalam tugas akhir ini adalah menampilkan produk skincare dalam bentuk karya fotografi komersial yang memuat nilai infomasi dari produk tersebut. Dalam bidang fotografi, terdapat berbagai genre fotografi, salah satunya fotografi komersial yang kerap digunakan sebagai media beriklan suatu produk atau jasa. Banyaknya produk-produk skincare yang beredar dipasaran saat ini cukup membuat bingung calon konsumen dikarenakan visual dari iklan produk-produk yang biasa kita jumpai pada sosial media sering kali tidak memuat nilai informasi yang cukup bagi produk itu sendiri. Hal tersebut yang mendorong untuk menciptakan karya fotografi komersial yang cukup memuat nilai informasi didalamnya. Metode penciptaan karya digunakan untuk menghasilkan karya yang sesuai dengan yang ingin disampaikan. Proses eksplorasi dan improvisasi dilakukan dengan objek skincare sesuai dengan tujuan yang ingin disampaikan tanpa mengesampingan kegunaan dari produk tersebut. Melalui tugas akhir penciptaan karya fotografi produk ini dihasilkan foto komersial yang memuat nilai informasi yang cukup terhadap produk itu sendiri sehingga calon konsumen tidak bingung dalam memilih produk yang akan dibeli. Untuk mempermudah penyampaian informasi tentang produk, digunakan simbol- simbol dengan pendekatan semiotika yang mudah dipahami calon konsumen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Reza, Muhnim1710155131
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorApriyanto, M. Fajarnidn0029047608
ContributorArsita, Adyanidn0002057808
Department: KODEPRODI91271#FOTOGRAFI
Uncontrolled Keywords: visualisasi,skincare,avoskin beauty, fotografi komersial
Subjects: Fotografi > fotografi komersial
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Fotografi
Depositing User: Muh Reza
Date Deposited: 07 Feb 2023 01:22
Last Modified: 07 Feb 2023 01:22
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/13225

Actions (login required)

View Item View Item