Dzaky Aziz, Muhammad (2024) Fantasi Predasi sebagai Ide Penciptaan Karya Seni Lukis. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
MUHAMMAD DZAKY AZIZ_2024_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) | Request a copy |
|
Text
MUHAMMAD DZAKY AZIZ_2024_BAB I.pdf Download (534kB) |
|
Text
MUHAMMAD DZAKY AZIZ_2024_BAB V.pdf Download (125kB) |
|
Text
Muhammad Dzaky Aziz_2024_PERNYATAAN-PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf Restricted to Repository staff only Download (168kB) | Request a copy |
Abstract
Seni dapat menghadirkan fenomena yang terjadi dalam kehidupan. Bagi penulis hal tersebut berpengaruh besar pada imajinasi dan kreativitas dalam proses penciptaan karya. Ide/gagasan yang diangkat ialah fantasi predasi, yang mana predasi merupakan peristiwa pemangsaan oleh pemangsa (predator) terhadap mangsa, yang direpresentasikan dengan metaforik bergaya fantasi dengan pendekatan pop surealistik. Proses perwujudan karya fantasi predasi ini menggunakan pripsip jukstaposisi pada beberapa objek, dan visualisasi karya disampaikan dalam bentuk ungkapan metaforik dari objek yang memiliki keterkaitan dengan interaksi predasi. Pada perwujudan bentuk figur dalam predasi dan objek pendukungnya difantasikan dengan pengolahan distorsi dan disformasi pada setiap figurnya dengan maksud menganalogikan kesan kengerian interaksi predasi dengan visual yang cenderung jenaka dan penuh warna. Hal ini diaplikasikan dalam menghadirkan 15 karya lukis yang masing-masing merepresentasikan ide/gagasan bersadarkan pengalaman dan perspektif personal.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90201#SENI MURNI | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Fantasi, Predasi, Metafora, Seni Lukis, Pop Surealistik. | |||||||||
Subjects: | Seni Murni > Seni Lukis | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Seni Murni > Seni Lukis | |||||||||
Depositing User: | Muhammad Dzaky Aziz | |||||||||
Date Deposited: | 02 Aug 2024 01:15 | |||||||||
Last Modified: | 02 Aug 2024 01:15 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/17115 |
Actions (login required)
View Item |