Dwi Saputri, Chornelia (2024) Pelatihan Dasar Teater pada Anak Tunagrahita di SLB Negeri Pembina Yogyakarta. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
Chornelia Dwi Saputri_2024_FULL TEKS.pdf.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
Chornelia Dwi Saputri_2024_BAB I.pdf.pdf Download (730kB) |
|
Text
Chornelia Dwi Saputri_2024_BAB PENUTUP.pdf.pdf Download (241kB) |
|
Text
Chornelia Dwi Saputri_2024_PERNYATAAN PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf.pdf Restricted to Repository staff only Download (112kB) | Request a copy |
Abstract
Tunagrahita adalah kondisi ketika seorang individu mengalami keterbelakangan mental atau dikenal juga retardasi mental (mental retardation). Anak tunagrahita memiliki IQ di bawah rata-rata anak normal pada umumnya, sehingga menyebabkan fungsi intelektual mereka terganggu. Retardasi mental (mental retardation atau MR) memiliki tingkatan-tingkatan berdasarkan taraf inteligensinya, Retardasi mental ada 3 kategori: Taraf Inteligensi Debil (IQ 50-70) Taraf Inteligensi Embcil (IQ 25-50) dan Taraf Idiot (IQ<25). Teknik Meisner yang berpusat pada tiga prinsip: persiapan gerak, pengulangan, dan improvisasi. Dan teori olah tubuh sederhana atau ringan yang ritmis dan dinamis diperlukan untuk melatih psikomotoriknya. Bentuk pelatihan dasar teater pada anak tungrahita bisa dikatakan betuk pelatihan gerak khusus pada anak tunagrahita, bentuk pelatihan mampu digunakan anak tungrahita dengan taraf inteligensi debil (IQ 50-70) dan embecil (IQ 50-25) dengan gerakan-gerakan sederhana dan tanpa naskah, sementara bentuk pelatihan tidak bisa digunakan untuk anak tungarhita yang memiliki IQ<25 pelatihan dasar teater mendapatkan perbedaaan antara anak tunagrahita sebelum berlatih teater dan setelah berlatih teater, perbedaan yang signifikan adalah anak tungrahita menjadi lebih percaya diri, lebih terbuka, bisa membaur kepada teman-teman, dan membuat tubuh mereka lebih lentur.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI91251#SENI TEATER | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Latihan dasar teater, tunagrahita, IQ, olah tubuh. | |||||||||
Subjects: | Teater > Pengkajian seni teater (dramaturgi) | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Teater | |||||||||
Depositing User: | Chornelia Dwi Saputri | |||||||||
Date Deposited: | 01 Aug 2024 01:30 | |||||||||
Last Modified: | 01 Aug 2024 01:30 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/17281 |
Actions (login required)
View Item |