PENCIPTAAN NASKAH FILM “THE SUN, THE MOON, AND THE TRUTH” DENGAN MENERAPKAN TEKNIK OPEN STORY FILM

Aisya Nurramadhani, 1110561032 (2016) PENCIPTAAN NASKAH FILM “THE SUN, THE MOON, AND THE TRUTH” DENGAN MENERAPKAN TEKNIK OPEN STORY FILM. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (884kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (959kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
JURNAL.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Karya tugas akhir yang berjudul Penulisan Naskah Film “The Sun, The Moon, and The Truth” dengan Menerapkan Teknik Open Story Film merupakan sebuah karya naskah yang mengangkat isu tentang perubahan dalam hidup. Salah satu contoh perubahan itu adalah perceraian. Perceraian mencakup seluruh konflik kehidupan yakni keluarga, hubungan dengan orang lain, dan cinta. Perceraian tidak juga dipahami sebagai suatu bentuk fenomena perubahan yang pasti terjadi di dalam hidup ini. Rasa kecewa dan tidak puas akan muncul ketika manusia tidak tahu bagaimana cara menanggulangi perubahan-perubahan itu. Cara terbaik menyikapi perubahan adalah dengan sepenuhnya sadar dalam mengambil keputusan. Judul “The Sun, The Moon, and The Truth” dipilih karena sesuai untuk menggambarkan pilihan-pilihan dalam hidup yang tersedia setiap kali perubahan terjadi, sekaligus keadaan sadar untuk membuat keputusan. Objek penciptaan karya tugas akhir ini adalah jiwa manusia dan cinta. Naskah film ini akan menjelaskan tentang bagaimana cinta dapat menggerakkan jiwa manusia untuk membuat pilihan-pilihan dalam hidup secara sadar ataupun tidak. Konsep estetik penciptaan karya naskah film ini adalah penerapan teknik open story film di akhir cerita. Open story film berarti penceritaan selesai, tetapi cerita belum. Cerita sengaja dibuat menggantung di akhir sebagai upaya memberikan kesempatan dan kesadaran kepada penonton untuk menentukan pilihannya sendiri, berdasarkan pengalaman penonton sepanjang film sekaligus pengalaman pribadi penonton.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM
Aisya Nurramadhani, 1110561032UNSPECIFIED
Department: Program Studi Televisi dan Film Jurusan Televisi Fakultas Seni Media Rekam Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Additional Information : 1. Lucia Ratnaningdyah Setyowati 2. Dyah Arum Retnowati
Uncontrolled Keywords: Naskah, Film, Perubahan, Perceraian, Pilihan, Kesadaran, Open Story Film.
Subjects: Televisi > Televisi
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Televisi > Program Studi S1 Televisi
Depositing User: sri SE endarti
Date Deposited: 07 Jun 2017 03:29
Last Modified: 07 Jun 2017 03:29
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/1781

Actions (login required)

View Item View Item