Analisis Icon, Simbol, dan Indeks Terhadap Tokoh Semar pada Pertunjukan Semar Gugat oleh Teater Koma

Machmudah, Indah (2024) Analisis Icon, Simbol, dan Indeks Terhadap Tokoh Semar pada Pertunjukan Semar Gugat oleh Teater Koma. Skripsi thesis, ISI Yogyakarta.

[img] Text
INDAH MACHMUDAH_2024_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[img] Text
INDAH MACHMUDAH_2024_BAB I.pdf

Download (2MB)
[img] Text
INDAH MACHMUDAH_2024_BAB IV PENUTUP.pdf

Download (841kB)
[img] Text
INDAH MACHMUDAH_2024_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (210kB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id/

Abstract

Pertunjukan Semar Gugat diproduksi oleh Teater Koma karya N. Riantiarno. Tema yang diangkat dari pertunjukan Semar Gugat yakni sosial budaya politik masyarakat Indonesia. Pertunjukan Semar Gugat merupakan lakon carangan dari cerita pewayangan yang dikemas dalam bentuk teater modern. Cerita yang disajikan dalam pertunjukan teater modern tetap sama dengan cerita pewayangan, tetapi terdapat sedikit perubahan dari akhir cerita. Pada permasalahan ini dapat dirumuskan melalui menganalisis pertunjukan Semar Gugat. Metode yang digunakan di penelitian ini kualitatif deskriptif, diperlukan untuk menganalisis makna dalam tokoh Semar. Penelitian ini menggunakan tanda semiotika Charles Sanders Peirce yang ditujukan untuk mengidentifikasi tanda icon, simbol, dan indeks yang terdapat pada tokoh Semar dalam pertunjukan Semar Gugat karya N. Riantiarno. Pada analisis tokoh Semar perlu memaknai icon, simbol, dan indeks sebagai hasil analisis bahan penelitian. Penelitian ini bertujuan untuk memahami icon, simbol, dan indeks. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tokoh Semar dalam pertunjukan Semar Gugat yaitu tokoh Semar sebagai tokoh utama dalam pertunjukan ini merupakan representasi rakyat, sebagai abdi raja yang memiliki sikap dan sifat baik rakyat terhadap pemimpinnya. Kesimpulan yang didapatkan dari penelitian ini adalah bahwa tokoh Semar dalam Semar Gugat masih membawa ciri khas yang sama dari tokoh Semar dalam cerita pewayangan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Machmudah, Indahnim1910985014
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorKuardhani, Hirwannidn0015076404
ContributorSheli Bastiani, Meganidn0018119008
Department: KODEPRODI91251#TEATER
Uncontrolled Keywords: Semiotika, Teater, Semar, dan Budaya.
Subjects: Teater > Pengkajian seni teater (dramaturgi)
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Teater
Depositing User: Nanang Saputra
Date Deposited: 29 Aug 2024 02:33
Last Modified: 29 Aug 2024 02:33
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18700

Actions (login required)

View Item View Item