Kepedulian Seniman Jalanan Adit Doodleman Terhadap Lingkungan Dalam Penyutradaraan Film Dokumenter Dengan Gaya Cinéma Vérité Dengan Judul “Sampah Dan Visual”

Diananda, Tegar (2025) Kepedulian Seniman Jalanan Adit Doodleman Terhadap Lingkungan Dalam Penyutradaraan Film Dokumenter Dengan Gaya Cinéma Vérité Dengan Judul “Sampah Dan Visual”. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Tegar Diananda_2025_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB) | Request a copy
[img] Text
Tegar Diananda_2025_BAB I.pdf

Download (6MB)
[img] Text
Tegar Diananda_2025_BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Video
TRAILER SAMPAH DAN VISUAL.mp4

Download (91MB)
[img] Text
Tegar Diananda_2025_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (93kB) | Request a copy
Official URL: https://youtu.be/vTSdSCTyUoc?si=lkATZ4rAVoqUH1ib

Abstract

Adit Doodleman merupakan seorang seniman jalanan dari kota Yogyakarta dan masuk dalam perkumpulan street art Yogyakarta Art Crime (YORC). Adit Doodleman sering melakukan aksi kritik tentang sampah dengan membuat karya dari tumpukan sampah di pinggir jalan, yang menjadi sorotan masyarakat dan media. Adit Doodleman sedang gencar melakukan aksi kritik dan edukasi terhadap lingkungan terdekatnya dengan cara sosialisasi tentang pemilahan sampah kepada murid-murid di tempat ia mengajar. Skripsi karya seni berjudul “Kepedulian Seniman Jalanan Adit Doodleman Terhadap Lingkungan Dalam Penyutradaraan Film Dokumenter Dengan Gaya Cinéma Vérité Dengan Judul Sampah Dan Visual” menggunakan konsep cinéma vérité, yaitu dalam penciptaannya menggunakan pengambilan gambar dengan teknik handheld untuk menunjukkan kenaturalan realitas, menggunakan cahaya dan suara alami dengan cara tidak mengubah setting tempat untuk mempertahankan autentik suatu tempat, wawancara dengan pertanyaan langsung ditempat, dan melakukan intervensi. Gaya cinéma vérité memiliki kelebihan, yaitu mampu menunjukkan spontanitas subjek dalam melakukan kegiatan kepedulian, menangkap peristiwa tak terduga, menampilkan realitas tanpa banyak manipulasi, menciptakan kesan natural melalui interaksi spontan antara subjek dan lingkungan, serta menunjukkan lokasi autentik dalam setiap adegan. Kelebihan ini terlihat ketika Adit Doodleman melakukan aksi kritik dan kegiatan kesehariannya dalam film “Sampah dan Visual”.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Diananda, Tegarnim1911017032
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorRakhman Hakim, Latiefnidn0014057902
ContributorArya Dhipayana, Gregoriusnidn 0021088203
Department: KODEPRODI91261#TELEVISI DAN FILM
Uncontrolled Keywords: Adit Doodleman, Seniman Jalanan, Cinéma Vérité, Kepedulian
Subjects: Televisi > Televisi
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Televisi > Program Studi S1 Televisi
Depositing User: Tegar Diananda
Date Deposited: 22 Jan 2025 02:26
Last Modified: 22 Jan 2025 02:26
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18940

Actions (login required)

View Item View Item