Konsep perancangan logo "Masyarakat Karawitan Jawa"

Prayanto Widyo Harsanto, 196302111999031001 (2016) Konsep perancangan logo "Masyarakat Karawitan Jawa". [Artefact]

[img]
Preview
Text
MASYARAKAT KARAWITAN JAWA ok.pdf

Download (6MB) | Preview
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Logo merupakan sirnbol yang dapat rnewakili identitas perusahaan , organisasi, produk, lernbaga, dan yang lain. Logo dalarn hal ini dapat disebut sebagai salah satu identitas institusi yang berfungsi sebagai informasi visual. Melalui visualisasinya berbentuk syrnbol/gambar dan tulisan dapat disampaikan kepada rnasyarakat tentang berbagai hal yangberkaitan dengan lembaga tersebut. Sebagaimana logo MKJ (Masyarakat Karawitan Jawa) diciptakan agar mudah dikenali oleh masyarakat dan diharapkan memiliki citra yang baik. Logo merupakan sebuah visi penyarnpaian citra positif melalui sebuah tampilan sederhana dalarn bentuk simbol. Bagi sebuah logo, menentukan bentuk adalah hal yang penting , karena setiap bentuk memiliki makna yang berbeda . makna dari bentuk ini lab yang kemudian akan menjadi dasar pemilihan bentuk tersebut sebagai bentuk dasar dari logo. Bentuk lingkaran yang rnenjadi bentuk dasar logo MKJ, karena lingkaran sebuah simbol yang akan mengendalikan pikiran serta perasaan orang yang melihatnya. Oleh karenanya logo berbentuk lingkaran akan mampu membangun brand image yang sarna seperti makna pada bentuk lingkaran. Semoga hal ini diharapkan bisa dipahami dan dihayati oleh komunitas ini dan masyarakat luas. Selaras dengan filosofi pada karawitan sebagai suatu karya seni yang butuh konsentrasi karena karawitan memiliki sifat yang halus, rumit, dan indah.

Item Type: Artefact
Creators:
CreatorsNIM
Prayanto Widyo Harsanto, 196302111999031001UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Logo, karawitan Jawa
Subjects: Dokumentasi Lain
Karya Dosen
Disain > Disain Komunikasi Visual
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Komunikasi Visual
Depositing User: agus tiawan AT
Date Deposited: 27 Feb 2018 06:16
Last Modified: 14 Sep 2018 07:23
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/2973

Actions (login required)

View Item View Item