Indrawan, Andre (2005) Peranan Seni Transkripsi Gitar Klasik dalam Pengembangan Studi Gitar di Perguruan Tinggi. Fenomen, 1 (1). pp. 58-71. ISSN 0216-2698
Text
ANDRE-FENOMEN VOL 1 NO1 2005- TRANS GITAR KLASIK.pdf Download (5MB) |
Abstract
Studi ini menjajaki sejauh mana kontribusi seni tanskripsi gitar klasik terhadap pengembangan bidang studi gitar dalam sistem pendidikan tinggi di Indonesia melalui pengkajian bobot keilmuan pada proses tersebut. Penelitian diawali dengan survey kualitatif terhadap beberapa kategori pengguna publikasi repertoar gitar klasik seperti: pengajar, pelajar, dan pemain gitar, guna mengetahui tingkat kebutuhan masyarakat akan kompetensi seni transkripsi para calon sarjana gitar di Indonesia. Pada langkah berikutnya analisis dalam rangka mengetahui bobot keilmuan proses transkripsi gitar klasik dilakukan terhadap beberapa edisi naskah musikal dan sumber-sumber terkait yang dianggap paling dekat kepada manuskrip aslinya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jika ketrampilan seni transkripsi gitar klasik dapat disertakan dalam kurikulum pendidikan tiggi musik Indonesia maka akan memberikan kontribusi yang besar terhadap kualitas studi gitar, Iulusan-lulusannya, dan ketersediaan kopi asli naskah musikal buatan Indonesia dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat Indonesia.
Item Type: | Article | ||||
---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||
Uncontrolled Keywords: | seni transkripsi, gitar klasik, pendidikan tinggi, Indonesia | ||||
Subjects: | Musik > Komposisi Musik Musik > Penyajian musik (musik pertunjukan dan pop-jazz) Musik > Pengkajian seni musik (musikologi dan pendidikan musik) |
||||
Divisions: | Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik | ||||
Depositing User: | Agustiawan Agustiawan | ||||
Date Deposited: | 02 Oct 2019 00:13 | ||||
Last Modified: | 02 Oct 2019 00:13 | ||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/5190 |
Actions (login required)
View Item |