wira, https://wiranurmansyah.com (2010) Bagaimana cahaya terbaik untuk fotografi Landscape? https://wiranurmansyah.com.
Text
Bagaimana cahaya terbaik untuk fotografi Landscape.PDF Download (275kB) |
Abstract
Hard light umumnya terjadi pada siang hari, atau hari menjelang siang saat awan-awan tidak ada. Sumber cahaya kita satu-satunya adalah matahari. Hard light akan terjadi jika sumber cahayanya relatif lebih kecil dibandingkan dengan subjeknya. Matahari adalah satu-satunya sumber cahaya kita yang sangat besar. Tetapi karena sangat jauh, ia menjadi relatif lebih kecil daripada kita. Sehingga yang dihasilkan adalah cahaya yang keras dengan kontras yang tinggi. Soft light kebalikan dari hard light, cahayanya lembut serta berkontras rendah. Softlight biasa terjadi saat hari berawan. Kenapa? Karena sinar matahari akan tertutup awan dan akan menyebarkan cahaya ke seluruh permukaan awan. Sehingga yang terjadi awan menjadi sumber cahaya yang relatif lebih besar dan dekat terhadap kita.
Item Type: | Article | ||||
---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||
Uncontrolled Keywords: | fotografi Landscape | ||||
Subjects: | Kliping | ||||
Depositing User: | susilo SW wati | ||||
Date Deposited: | 28 Nov 2019 03:24 | ||||
Last Modified: | 28 Nov 2019 03:24 | ||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/5510 |
Actions (login required)
View Item |