Tari Lengger di Desa Caruban Kecamatan Kandangan Kabupaten Temanggung

Lilik S., Hermin (1982) Tari Lengger di Desa Caruban Kecamatan Kandangan Kabupaten Temanggung. Skripsi thesis, Akademi Seni Tari Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (971kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (517kB)

Abstract

Tari Lengger merupakan tari rakyat tradisional yang termasuk jenis Tayuban yang sudah tua usianya, sehingga tidak dikenal siapa penciptanya dan kapan tarian itu diciptakan. Dilihat corak serta gaya tarinya masih sangat sederehana. Tarian ini dilakukan oleh penari laki-laki semua, dengan memakai topeng, sedang penari Lenggernya tidak memaki topeng, sebagai gantinya memakai kacamata yang berwarna hitam dan masih juga memakai rias muka. Kebanyakan masing-masing individu gerak atrinya bersifat improvisasi atau gerak yang tidak terpancang pada pola yang jelas. tidak begitu mengindahkan norma-norma keindahan, sebab yang lebih dipentingkan adalah segi hiburan dan juga segi tontonan. Lengger merupakan kesenian yang dimilliki oleh masyarakat desa disekitar daerah Temanggung dan diselenggarakan untuk keperluan-keperluan yang ada didesanya saja. Kesenian belum pernah dipentaskan ke luar daerah, ini khusus untuk kkesenian tari Lengger. Tetapi meskipun demikian kesenian Lengger sudah termasuk dalam daftar kekayaan kesenian-kesenian rakyat yang ada di derah Kabupatern Temanggung.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM
Lilik S., Hermin322/XV/1978
Department: KODEPRODI91231
Uncontrolled Keywords: Tari, Lengger, Tayuban, Caruban, Kandangan, Temanggung
Subjects: Tari > Pengkajian Tari
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Tari > Seni Tari (Pengkajian)
Depositing User: Bandono BD Bandono
Date Deposited: 22 Sep 2020 14:49
Last Modified: 22 Sep 2020 14:49
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/6445

Actions (login required)

View Item View Item