Marsha, Alfian Nofri (2020) Ikan Cupang Dalam Karya Batik Panel. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
BAB I.pdf Download (790kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (412kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (6MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (8MB) |
|
Text
FULL TEKS.pdf Restricted to Repository staff only Download (8MB) |
|
Text
JURNAL.pdf Download (856kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Ikan Cupang (Betta.SP) merupakan salah satu jenis ikan yang cukup digemari dikalangan masyarakat. Ikan yang perawatannya tidak terlalu rumit dan tidak membutuhkan tempat yang luas untuk memeliharanya. Ikan Cupang memiliki beberapa jenis dan warna yang cukup menarik dan indah. Daya tarik ikan Cupang terdapat pada bentuk fisik yang anggun, warna yang beranekaragam serta sifat agresif (teroterial) menguasai suatu wilayah. Ikan Cupang sangat menarik dan indah untuk diterapkan dalam suatu karya dan terkadang ikan Cupang dianggap sebelah mata. Penciptaan karya ini menggunakan metode pendekatan estetik sebagai pengalaman sensoris pancaindra untuk melihat bentuk ikan Cupang. Metode penciptaan menggunakan practice based research dengan diperkuat pendapat SP Gustami mengenai “tiga tahap enam langkah”. Diawali dengan pembuatan sketsa perancangan, pemilihan bahan, hingga tahap perwujuan. Tahap perwujudan akan dilakukan dengan teknik batik yang terdiri dari beberapa tahap dan teknik batik yang terdiri dari beberapa tahap. Setelah selesai dilanjutkan dengan pemasangan pada frame panel. Hasil karya ini merupakan batik tulis kontemporer yang dipajang menggantung pada dinding. Karya penulis termasuk dalam karya panel tekstil. Karya seni batik tulis dengan tema ikan Cupang ini dimaksud akan dapat mengenalkan tentang bentuk ikan Cupang pada kalangan masyarakat sekitar dan memperluas kearifan seni kriya yang diwujudkan dalam bentuk seni batik tulis kontemporer dengan teknik pewarnaan colet dan tutup celup, penulis juga memberikan beberapa goresan ekspresi pribadi pada objek ikan Cupang ke dalam karya Batik kontemporer.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90212#BATIK | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Ikan Cupang, Batik, Panel | |||||||||
Subjects: | Kriya > Kriya Tekstil | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Kriya > Kriya Tekstil | |||||||||
Depositing User: | Bandono BD Bandono | |||||||||
Date Deposited: | 27 Apr 2021 03:31 | |||||||||
Last Modified: | 27 Apr 2021 03:31 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/8299 |
Actions (login required)
View Item |