Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Tari Seblang Olehsari Pada Ritual Adat di Desa Olehsari Kecamatan Glagah Kabupaten Banyuwangi

Puji Utami, Pratiwi (2022) Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Tari Seblang Olehsari Pada Ritual Adat di Desa Olehsari Kecamatan Glagah Kabupaten Banyuwangi. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Pratiwi Puji Utami_2022_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
Pratiwi Puji Utami_2022_BAB I.pdf

Download (616kB)
[img] Text
Pratiwi Puji Utami_2022_BAB PENUTUP.pdf

Download (175kB)
[img] Text
Pratiwi Puji Utami_2022_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (433kB) | Request a copy
[img] Text
Pratiwi Puji Utami_2022_NASKAH PUBLIKASI ILMIAH.pdf

Download (714kB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Krisis moral yang terjadi dalam kehidupan masyarakat saat ini sangat memprihatinkan dikarenakan masyarakat kurang memahami tentang nilai pendidikan karakater, makna dan pesan moral yang terkandung dalam tradisi daerah. Salah satunya tari Seblang Olehsari. Menonton ritual tari Seblang Olehsari tanpa mengetahui makna dan pesan moral merupakan suatu permasalahan yang sedang terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan dan mendeskripsikan nilai-nilai pendidikan karakter yang terdapat pada tari Seblang Olehsari. Penelitian ini merupakan penelitian deskripstif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Subjek dalam penelitian yaitu ketua adat, penata busana, dan penari Seblang. Teknik validasi yang digunakan yaitu triangulasi teknik. Analisa data menggunakan reduksi data, dan penyajian data yang diperoleh dari sumber data. Hasil penelitian Tari Seblang Olehsari termasuk tarian sakral yang bertujuan sebagai penolak bala acara bersih desa. Tari Seblang Olehsari mengandung nilai-nilai pendidikan karakter yang terdapat pada ragam gerak, iringan, lirik tembang, dan busana. Adapun nilai pendidikan karakter tersebut meliputi nilai religius, disiplin, kerja keras, semangat kebangsaan, cinta tanah air, cinta damai, peduli lingkungan, peduli sosial, menghargai prestasi, dan tanggung jawab yang dikategorikan dalam nilai pendidikan karakter yang berhubungan dengan Tuhan, pribadi, dan sosial.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Puji Utami, Pratiwinim1810204017
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorRatri Probosini, Agustinanidn0014086417
ContributorIndrawati, Antonianidn0027016306
Department: KODEPRODI88209#PENDIDIKANSENIPERTUNJUKAN
Uncontrolled Keywords: nilai-nilai pendidikan, karakter, tari seblang olehsari, ritual adat, desa olehsari.
Subjects: Tari > Pengkajian Tari
Pendidikan Seni Pertunjukan
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Pendidikan Seni Pertunjukan
Depositing User: Pratiwi Puji Utami
Date Deposited: 27 Aug 2022 23:39
Last Modified: 31 Aug 2022 00:57
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/12514

Actions (login required)

View Item View Item