Pengaruh Bahan Dan Ketebalan Pick Terhadap Efektivitas, Efisiensi Pada Teknik Picking

Cahyono Wulandaru, Yeremias (2007) Pengaruh Bahan Dan Ketebalan Pick Terhadap Efektivitas, Efisiensi Pada Teknik Picking. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (46MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (7MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Gitar adalah salah satu instrumen yang popular. Ada banyak jenis gitar, diantaranya gitar elektrik. Gitar elektrik merupakan salah satu instrumen yang lazim dimainkan dalam format band. Musik rock menjadi salah satu pilihan dari sebuah band. Aliran musik ini merupakan media untuk mengeksplorasi teknik-teknik dalam permainan gitar elektrik. Teknik picking merupakan suatu teknik yang dipakai untuk memainkan gitar elektrik. Diantaranya teknik altemate picking. Teknik altemate picking adalah teknik yang umum dipakai dalam permainan gitar. Pick adalah sebuah alat untuk yang dipakai untuk bermain gitar. Pick sangat beragam mulai dari bentuk, ukuran ketebalan dan bahan yang dipakai dalam pembuatannya. Eksperimen pick berdasarkan bahan, ukuran ketebalan dengan penerapan teknik alternate picking, merupakan salah satu bentuk eksperimen untuk mengetahui pengaruh pick terhadap teknik picking. Hal ini dikaji dari segi efektifitas, efisiensi dan karakter bunyi yang dihasilkan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Cahyono Wulandaru, Yeremiasnim9910674013
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorIndrawan, Andrenidn0018025702
ContributorBoby Koapaha, Roykenidn0019116101
Department: KODEPRODI91221#SENI MUSIK
Uncontrolled Keywords: pick, teknik picking
Subjects: Seni Musik
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik
Depositing User: Bandono BD Bandono
Date Deposited: 02 Nov 2023 05:09
Last Modified: 09 Nov 2023 07:05
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/15757

Actions (login required)

View Item View Item