Prinsip Kerja Ruang Kosong Pada Desain Tata Letak Isi Buku Cetak

Fransiskus Xaverius, Widyatmoko and Jessica, Jessica (2022) Prinsip Kerja Ruang Kosong Pada Desain Tata Letak Isi Buku Cetak. ISI Yogyakarta, ISI Yogyakarta.

[img] Text
FX. Widyatmoko_2022_FullText.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I_FX.WIDYATMOKO_2022.pdf

Download (539kB)
[img] Text
BAB VI_Fx. Widyatmoko2022.pdf

Download (474kB)
Official URL: http://lib.isi.ac.id

Abstract

Penelitian ini tentang ruang kosong pada desain tata letak isi buku cetak. Tujuannya mau memahami bagaimana dan seperti apa ruang kosong dikelola dalam desain isi buku cetak tersebut. Pencarian data yang dikerjakan melalui studi pengamatan dan wawancara. Dari keduanya disimpulkan tentang prinsip kerja ruang kosong pada desain tata letak isi buku cetak.Narasumber penelitian ini berada di Yogyakarta dan Semarang. Kategorinya yaitu sebagai desainer lepas, sebagai pemilik penerbit sekaligus PIC desain dan desainer, dan sebagai pemilik penerbit tetapi tidak mendesain tata letak isi. Pertanyaan wawancara disusun terlebih dahulu tetapi terbuka kemungkinan berlangsung pertanyaan lain selama proses wawancara dan tetap berada di fokus pembahasan. Desain-desain yang diamati dalam penelitian ini mewakili kebutuhan ulasan dan penjelasan baik untuk memenuhi penjelasan teoritik maupun wawancara dengan narasumber. Capaian penelitian ini berupa prinsip kerja ruang kosong dan sedikit banyak tentang keberadaan ruang kosong pada desain tata letak isi buku cetak. Capaian tersebut bisa digunakan untuk menjelaskan konsep desain dari sudut pandang ruang kosong beserta tegangannya dengan berbagai unsur terlihat lainnya dalam ruang tata letak isi buku cetak.

Item Type: Other
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Fransiskus Xaverius, Widyatmokonip197507102005011001
Jessica, Jessicanim1912633024
Uncontrolled Keywords: Ruang Kosong, Desain Tata Letak, Isi Buku Cetak
Subjects: Karya Dosen
Divisions: Repository ISI Yogyakarta
Depositing User: FL Agung Hartono
Date Deposited: 17 Jul 2024 02:53
Last Modified: 17 Jul 2024 02:53
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/16752

Actions (login required)

View Item View Item