Aji Ramadhan, Bayu (2021) Perancangan Buku Ilustrasi Pencegahan Dan Penganganan Penyakit Maag (Gastritis). Skripsi thesis, Insitut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
BAB I.pdf Download (9MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (1MB) |
|
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (57MB) | Request a copy |
Abstract
Penyakit Maag atau Gastritis ini sangat meresahkan bagi pengidapnya . Hal tersebut dapat mengganggu aktifitas para pengidapnya sehingga menghambat aktifitas yang ada. Rendahnya pengetahuan tentang penyakit ini menyebabkan masyarakat tidak peduli tentang penyakit ini yang sebenarnya akan berbahaya jika dibiarkan.Perancangan Tugas Akhir ini memilih media buku ilustrasi sebagai media penyampaian informasi. Sumber data perancangan ini didapat melalui observasi dan wawancara dengan narasumber untuk mengumpulkan data-data yang dibutuhkan dan menggali sumber informasi lain yang terdapat pada buku, jurnal, dan internet. Buku ilustrasi ini mepggunakan gaya ilustrasi kartun agara gambar terlihat menarik dalam penyampaianya dan dapat menghibur pembacanya. Sedangkan bahasa penulisan pada teks menggunakan bahasa Indonesia formal dengan mengurangi beberapa bahasa ilmiah ataupun istilah medis yang agak sulit untuk dipahami bagi orang awam.Buku ilustrasi ini menyajikan informasi dan pemahaman tentang penyakit Maag atau Gastritis serta cara pencegaha dan penangananya untuk menyadarkan sekaligus mengedukasi masyarakat mengenai bahaya penyakit Maag atau Gastritis. Dengan demikian, diharapkan masyarakat akan sadar untuk menjaga pola hidup sehat dan bersih dalam kehidupan sehari-hari.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90241#DESAIN KOMUNIKASI VISUAL | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Maag, Gastritis, Asam Lambung, Ilustrasi, Buku | |||||||||
Subjects: | Disain > Disain Komunikasi Visual | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Komunikasi Visual | |||||||||
Depositing User: | sri SE endarti | |||||||||
Date Deposited: | 19 Aug 2024 08:50 | |||||||||
Last Modified: | 19 Aug 2024 08:50 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18226 |
Actions (login required)
View Item |