Al Afghani Panai, Saqat (2022) Visualisasi Bentuk Tulisan Naskah Tanjung Tanah Dalam Perhiasan Gelang. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
Saqat Al Afghani Panai_2022_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
|
Text
Saqat Al Afghani Panai_2022_BAB I.pdf Download (1MB) |
|
Text
Saqat Al Afghani Panai_2022_PENUTUP.pdf Download (1MB) |
|
Text
Saqat Al Afghani Panai_2022_NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (1MB) |
|
Video
Saqat Al Afghani Panai_2022_LAMPIRAN.mp4 Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
|
Text
Saqat Al Afghani Panai_2022_PERNYATAAN PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf Restricted to Repository staff only Download (175kB) |
Abstract
Tugas Akhir Karya Seni ini mengangkat objek tulisan naskah Tanjung Tanah sebagai inspirasi penciptanya. Naskah Tanjung Tanah adalah undang-undang dan aturan yang dibuat oleh seorang raja Keraton Dharmasraya untuk masyarakat Kerinci. Naskah ini merupakan yang tertua di Melayu bahkan di dunia. Hal ini membuat penulis tertarik menjadikannya referensi karya perhiasan gelang yang berjudul "Visualisasi Tulisan Naskah Tanjung Tanah Dalam Perhiasan Gelang”. Metode pendekatan yang digunakan dalam penciptaan karya ini adalah metode pendekatan estetika dan ergonomi. Sedangkan metode penciptaan menggunakan metode penelitian (Practised Based Research). Proses pembuatan karya dimulai dengan pembuatan sketsa alternatif, kemudian pembuatan gambar kerja sesuai sketsa yang terpilih. Tahap perwujudan karya menyiapkan bahan dan alat, proses pembentukan karya menggunakan teknik hand scrolling, teknik etsa, dan teknik patri. Hasil pembuatan karya berjumlah delapan perhiasan berjenis gelang. Bentuk karya seperti kertas yang rusak dan seperti sudah lama tidak terlihat. Setiap karya memiliki filosofi tersendiri, yang berisi tentang aturan yang dibuat sendiri oleh raja Keraton Dharmasraya. Kedelapan karya memiliki judul yang berbeda, karya pertama dengan judul ”Aturan #1”, karya kedua dengan judul “Aturan #2” karya ketiga dengan judul “Aturan #3”, karya keempat dengan judul “Aturan #4”, karya kelima dengan judul “Aturan #5”, karya keenam dengan judul “Aturan #6”, karya ketujuh dengan judul “Aturan #7”, karya kedelapan dengan judul “Aturan #8”, yang terbuat dari plat tembaga dan plat kuningan. Kata kunci : Perhiasan logam, gelang, Naskah Kuno Melayu, Tanjung Tanah
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90211#KRIYA | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Perhiasan logam, gelang, Naskah Kuno Melayu, Tanjung Tanah | |||||||||
Subjects: | Kriya > Kriya Logam | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Kriya > Kriya Logam | |||||||||
Depositing User: | Saqat Al 'Afghani Panai | |||||||||
Date Deposited: | 23 Nov 2022 06:49 | |||||||||
Last Modified: | 23 Nov 2022 06:49 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/12971 |
Actions (login required)
View Item |