Perancangan Furnitur Multifungsi Dari Upcycle Batok Kelapa Untuk Ruang Tamu

Belintang, Bentang (2023) Perancangan Furnitur Multifungsi Dari Upcycle Batok Kelapa Untuk Ruang Tamu. Skripsi thesis, ISI Yogyakarta.

[img] Text
Bentang Belintang_2023_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (51MB) | Request a copy
[img] Text
Bentang Belintang_2023_BAB I.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Bentang Belintang_2023_BAB PENUTUP.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bentang Belintang_2023_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (29MB) | Request a copy
[img] Text
Bentang Belintang_2023_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id/

Abstract

Tingginya tingkat kepadatan populasi masyarakat dalam berbagai kota besar menciptakan minimnya lahan tempat tinggal, dan berdampak pada pembangunan tempat tinggal yang sempit dan memiliki masalah keterbatasan ruangan salah satunya pada rumah tipe 36. Ruangan yang terdapat pada rumah tipe 36 pada umumnya memiliki ruang tamu atau ruang keluarga yang menjadi satu tanpa skat, kamar tidur dan kamar mandi, dan dapur namun tidak memiliki ruang makan. Pada umumnya masyarakat penghuni rumah tipe 36 melakukan aktifitas makan pada ruang keluarga dan tidak menggunakan furnitur, dan apabila menggunakan furnitur set makan akan membuat ruangan menjadi sempit, sedangkan penggunaan furnitur set makan ini sangat penting dalam segi kenyamanan dan kesehatan. Dengan adanya furnitur set ruang tamu multifungsi yang dapat ditranformasi menjadi furnitur set ruang makan ini akan memudahkan masyarakat yang memiliki keterbatasan ruang makan dan dalam segi ekonomis jauh lebih ekonomis karena tidak perlu membeli 2 furnitur set dalam rumah. Furnitur set ruang tamu ini dirancang dengan menerapkan upcycle limbah batok kelapa sebagai unsur estetika dan bertujuan untuk meningkatkan nilai guna dari upcycle limbah batok kelapa sehingga dapat mengurangi limbah batok kelapa yang menumpuk.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Belintang, Bentangnim1710085027
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorTrisusanto, Endronidn0021096402
ContributorJayadi, Nornidn0011076810
Department: KODEPRODI90231#DESAIN PRODUK
Uncontrolled Keywords: Rumah tipe 36, Furnitur, multifungsi, upcycle, limbah Batok Kelapa
Subjects: Desain produk
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Program Studi Desain Produk
Depositing User: Bentang Belintang
Date Deposited: 22 Feb 2023 03:36
Last Modified: 22 Feb 2023 03:36
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/13478

Actions (login required)

View Item View Item